TAG
Damaskus
Berita
Foto (15)
-
Setahun Pasca Kejatuhan Assad, Suriah Bergembira di Tengah Tantangan Pemulihan
Warga Suriah rayakan setahun jatuhnya rezim Assad, sementara pemerintah baru hadapi tantangan besar membangun kembali negeri pascaperang.
-
Presiden Suriah Pidato di Masjid Umayyah, Peringati Jatuhnya Rezim Assad
Presiden Suriah Ahmad al-Sharaa berpidato di Masjid Umayyah di Damaskus dalam peringatan setahun setelah jatuhnya rezim al-Assad.
-
Trump Peringatkan Israel agar Tak Ikut Campur di Suriah, Klaim demi Perdamaian Timur Tengah
Trump telah mendorong pakta keamanan antara Israel dan Suriah sejak koalisi al-Sharaa menggulingkan penguasa lama Bashar al-Assad.
-
Roket Hantam Permukiman di Damaskus, Satu Wanita Terluka dan Pelaku Masih Diburu
Roket hantam kawasan permukiman Mezzeh 86 di Damaskus, Suriah, Jumat (14/11/2025) malam, lukai seorang wanita dan sebabkan kerusakan material.
-
Hubungan AS dan Suriah Kian Mesra, Trump Dikabarkan Bakal Bangun Pangkalan Militer di Damaskus
Rencana pembanganan ini kabarnya juga akan dibahas Trump saat bertemu Presiden Suriah Ahmed al-Sharaa di Gedung Putih pada Senin (10/11/2025),
-
10 Kota Tertua di Dunia yang Masih Dihuni: dari Yerusalem hingga Damaskus
Inilah 10 kota tertua di dunia yang masih dihuni hingga tahun 2025, lengkap dengan data populasi terkini dan warisan sejarah yang mengagumkan
-
Sekjen PBB Kecam Serangan Udara Israel ke Pusat Kota Damaskus Suriah
Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa Antonio Guterres mengutuk serangan udara Israel terhadap Suriah.
-
Reaksi Dunia terhadap Serangan Udara Israel di Damaskus yang Tewaskan Tiga Orang
Serangan Israel di jantung Damaskus tewaskan 3 orang. Dunia bereaksi keras, dari PBB hingga negara Teluk, mengecam pelanggaran kedaulatan Suriah.
-
Israel Tunjukkan Hegemoni Militer, Lancarkan Serangan ke Suriah sampai Waktu yang Dianggapnya Tepat
Israel melancarkan serangan udara terhadap Damaskus pada hari Rabu, menargetkan Kementerian Pertahanan dan area di sekitar istana presiden Suriah
-
Serangan Drone Israel Gempur Markas Tentara Suriah di Damaskus
Israel melancarkan serangan drone terhadap markas militer Suriah di wilayah Damaskus pada Rabu (16/7/2026).
-
10 Kota Paling Tidak Layak Huni di Dunia, Damaskus Paling Bawah, Kyiv Juga Masuk Daftar
Economist Intelligence Unit (EIU) umumkan 10 kota paling tidak layak huni di dunia 2025. Damaskus kembali berada di peringkat terbawah.
-
Suriah dalam Angin Perubahan: Sanksi Dicabut, Apa Selanjutnya?
Pemerintah AS resmi mencabut sanksi ekonomi menyeluruh terhadap Suriah, memungkinkan Suriah untuk kembali berbisnis dengan mitra-mitra dagangnya
-
Trump Resmi Cabut Seluruh Sanksi Suriah, Ekonomi Damaskus Mulai Bernapas Lega
Pemerintah AS resmi mencabut sanksi ekonomi menyeluruh terhadap Suriah, memungkinkan Suriah untuk kembali berbisnis dengan mitra-mitra dagangnya
-
Turki Mengkonfirmasi Kehadiran Jangka Panjang di Suriah, Kerja Sama Lebih Mendalam dengan Damaskus
Kementerian Pertahanan Turki mengumumkan pada tanggal 21 Maret bahwa pasukan militernya akan melanjutkan kehadiran mereka di Suriah
-
Sorakan dan Bunga Mawar Hiasi Damaskus, Suriah Rayakan Ulang Tahun Revolusi Pertama dalam 14 Tahun
Suriah rayakan ulang tahun revolusi pada 15 Maret 2011, bunga mawar warna-warni menghiasi jalanan kota, warga terlihat melambaikan bendera Suriah.
-
Israel Menyerang Damaskus, Janjikan Serangan Lebih Lanjut, Klaim Serang Pejuang Palestina di Suriah
Militer Israel melancarkan serangan udara terhadap ibu kota Suriah pada tanggal 13 Maret, yang merupakan serangan udara terbaru
-
Damaskus Umumkan Berakhirnya Operasi Keamanan Setelah 4 Hari Pembantaian Warga Sipil Alawite
Kementerian Pertahanan Suriah mengumumkan pada 10 Maret diakhirinya operasi keamanan brutal terhadap sel-sel yang berafiliasi dengan bekas militer
-
Ribuan Orang di Damaskus Suriah Demo, Protes atas Serangan terhadap Pasukan Keamanan di Suriah
Warga Suriah di sejumlah provinsi berunjuk rasa menentang serangan mematikan terhadap tentara oleh pasukan yang setia kepada rezim Assad
-
Pasukan Pemerintah Suriah Dikerahkan di Selatan Damaskus untuk Akhiri Kekacauan di Desa-desa Druze
Pasukan keamanan Suriah yang dipimpin Hayat Tahrir al-Sham (HTS) dikerahkan ke kota Jaramana di pinggiran Damaskus
-
Israel Gempur Target Militer di Suriah Selatan, Warga Damaskus Dengar Suara Pesawat Kitari Ibu Kota
Militer Israel melakukan serangan udara menargetkan pangkalan militer dan pusat komando di Suriah selatan dan di luar ibu kota, Damaskus, Selasa malam
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved