TAG
Hyundai
Berita
Foto (43)
-
Kondisi Likuiditas dan Suku Bunga Tentukan Tren Penjualan Mobil di 2026
Penjualan wholesales mobil di Januari-November 2025 mencapai 710.084 unit, turun 9,6 persen dibandingkan periode yang sama di 2024.
-
Hyundai Targetkan Pangsa Pasar 3 Persen pada 2026
Di tengah pasar otomotif yang masih fluktuatif, Hyundai memilih fokus menjaga pangsa pasar (market share) ketimbang mengejar volume penjualan.
-
Kenapa STARGAZER Cartenz Cocok untuk Perjalanan Keluarga Saat Libur Nataru 2025? Ini Alasannya
Hyundai STARGAZER Cartenz menghadirkan teknologi Smart Cruise Control (SCC) with Stop & Go yang membuat perjalanan tetap nyaman meski ada kemacetan.
-
9 dari 10 Pelanggan Puas dengan Jaminan Ketersediaan Suku Cadang Hyundai
Survei Hyundai menunjukkan hampir 90 persen pelanggan puas dengan program Jaminan Ketersediaan Suku Cadang 1x24 jam.
-
Hyundai STARGAZER Cartenz dan Cartenz X Raih Pengakuan Global di Ajang The Drum Awards 2025
Hyundai raih Bronze di The Drum Awards 2025 lewat kampanye STARGAZER Cartenz dan STARGAZER Cartenz X “Dibuat untuk Jalanan Indonesia”.
-
Merek China Bikin Harga Mobil Hybrid Makin Murah, Hyundai Siapkan Mesin 1.5
Persaingan kendaraan elektrifikasi di Indonesia kian memanas sepanjang 2025 dengan masuknya merek-merek China yang memicu perang harga.
-
Hyundai Ramaikan GJAW 2025, Saatnya Miliki Mobil Impian dengan Promo Menggiurkan!
Hyundai hadir dalam gelaran Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2025 untuk mewujudkan mobil impian dengan rangkaian promo menggiurkan.
-
Hyundai Ingatkan Brand China Jangan Perang Harga, Ada Risiko Pasar Bisa Goyah
Hyundai memperingatkan potensi goyahnya pasar otomotif Indonesia karena praktik perang harga oleh brand otomotif China.
-
Pete Jolley Ungkap Filosofi di Balik Pengembangan Mobil Listrik Berjiwa Sportcar Hyundai Ioniq 6 N
Pete Jolley mengatakan, ide besar dari Ioniq 6 N adalah menciptakan mobil sport sejati yang tetap nyaman digunakan sehari-hari.
-
Hyundai Bangun Pabrik Sel Bahan Bakar Hidrogen Berkapasitas 30.000 Unit Per Tahun di Ulsan
Pabrik Hyundai akan memproduksi sel bahan bakar hidrogen generasi baru dan electrolyzer untuk kendaraan penumpang, truk, bus, kapal dan alat berat.
-
Menko Airlangga Terima Kunjungan Hyundai Group, Bahas Investasi hingga Proyek Mobil Nasional
Hyundai menyampaikan minat yang kuat untuk berpartisipasi dalam proyek pengembangan mobil nasional yang tengah digagas RI
-
Hyundai Hadirkan Mobil Konsep Listrik Insteroid di Dunia Drifting Virtual
Hyundai Motor Company resmi menembus dunia drifting virtual dengan menghadirkan mobil konsep listrik canggih, di dalam game
-
Hyundai Motor Perkenalkan SUV Listrik Elexio yang Pakai Platform E-GMP
Fitur Cyber Eye heads-up display (HUD) dengan rasio kontras 30.000:1 meningkatkan keterbacaan dan keselamatan pengemudi.
-
All New Hyundai Nexo Mulai Banyak Dijumpai di Jalanan Korea Selatan
All New Hyundai Nexo generasi kedua memulai debutnya pada gelaran Seoul Mobility Show pada 3 April 2025.
-
Torres Jadi Mobil SUV Populer di Jalanan Korea Selatan
Torres tampil modern dengan lampu belakang LED memanjang yang menambah kesan kokoh dan futuristik.
-
Stargazer Bakal Ada Versi Listrik? Ini Kata Perancang Hyundai
Pembaruan pada desain Stargazer, khususnya pada elemen pencahayaan, menjadi sorotan utama dalam proyek Cartenz.
-
Stargazer Jadi Proyek Hyundai yang Paling Personal Bagi Desainer Senior Simon Loasby
Saat mengerjakan Stargazer generasi pertama, tim desain Hyundai fokus untuk mempelajari karakteristik konsumen Indonesia.
-
Simon Loasby: Hyundai Siapkan Penerus Stargazer untuk Pasar Indonesia
Beberapa model Hyundai baru tengah dikembangkan tidak hanya untuk Indonesia, tetapi juga untuk pasar global lainnya.
-
Minat Mobil Listrik Bekas di Hyundai Promise Tinggi, Penjualan Saingi Model ICE
Tingginya minat terhadap mobil listrik di Hyundai Promise disebabkan oleh kepercayaan konsumen terhadap jaminan langsung dari Hyundai.
-
Pasar Mobil Bekas Tumbuh Pesat, Hyundai Masuk Lewat Program Hyundai Promise
Pada tahun 2025, pasar mobil bekas diperkirakan mencapai 3 juta unit dengan pertumbuhan sekitar 14 persen dalam setahun.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved