TAG
Presiden Rusia
Berita
Foto (5)
-
Reaksi Putin setelah Moskow Dihantam Drone Pertama Kalinya Semenjak Invasi: Jelas Aktivitas Teroris
Area pemukiman di Moskow terkena serangan drone untuk pertama kalinya semenjak invasi, Presiden Vladimir Putin menyebut tindakan itu aksi teroris.
-
Presiden Belarusia Dikabarkan Masuk Rumah Sakit setelah Bertemu Vladimir Putin, Kondisinya Kritis
Presiden Belarusia Lukashenko dalam kondisi kritis di Moskow, kata tokoh oposisi. Lukashenko dilarikan ke rumah sakit setelah bertemu Putin.
-
Erdogan Menang Pilpres Turki 2023, Presiden Rusia Vladimir Putin Ucapkan Selamat
Erdogan menang pilpres Turki 2023, Presiden Rusia Vladimir Putin ucapkan selamat. Erdogan telah memimpin Turki selama 20 tahun dalam 3 masa jabatan.
-
Rusia Hanya Pamerkan 1 Tank di Hari Kemenangan, Ukraina: Semoga Beruntung Tank Kecil yang Kesepian
Rusia hanya menampilkan 1 tank kecil di Hari Kemenangan, Kementerian Pertahanan Ukraina: Semoga beruntung tank kecil paling kesepian di dunia.
-
Update Perang Rusia-Ukraina Hari ke-441: Wagner Batal Tinggalkan Bakhmut, Takut Dianggap Pengkhianat
Berikut update perang Rusia-Ukraina hari ke-441 selengkapnya. Mulai Wagner batal tinggalkan bakhmut hingga jurnalis video AFP tewas kena tembakan.
-
Pidato Vladimir Putin di Hari Kemenangan: Perang Nyata Sekali Lagi Diluncurkan terhadap Rusia
Memperingati Hari Kemenangan pada 9 Mei 2023, Presiden Rusia Vladimir Putin menyebut perang nyata diluncurkan terhadap tanah airnya.
-
Update Perang Rusia vs Ukraina Hari ke-403: Utang Kyiv Tambah, IMF Siap Gelontorkan 15,6 M Dolar AS
Dewan eksekutif Dana Moneter Internasional (IMF) telah menyetujui program pinjaman empat tahun senilai 15,6 miliar dolar Amerika untuk Ukraina
-
Rusia Lakukan Uji Coba Rudal Balistik, Libatkan 3.000 Personel
Update perang Ukraina: Rusia menguji rudal balistik, bos tentara bayaran Wagner mengatakan pertempuran di Bakhmut menghancurkan kedua belah pihak.
-
Presiden China Xi Jinping Temui Vladimir Putin Pekan Depan
Rencana kunjungan Xi Jinping ke Moskow tersebut telah disetujui Vladimir Putin bulan lalu.
-
Mengenal Rudal Hipersonik Kinzhal, Capai Kecepatan 12.350 Km/Jam dan Sulit Dicegat
Rudal hipersonik Kinzhal yang dipakai Rusia menggempur Ukraina, punya kecepatan lebih dari lima kali kecepatan suara, atau sekira 6.200 km/jam.
-
Presiden Rusia Sebut Ada Aksi Terorisme di Desa Dekat Perbatasan, Ukraina Bantah Terlibat
Sebuah kelompok yang mengidentifikasi dirinya sebagai Korps Sukarelawan Rusia anti-Putin muncul untuk mengklaim kredit atas dugaan serangan tersebut.
-
Tentara Ukraina Mengaku Tangkap Petugas Medis Rusia yang Dipaksa Mengoperasikan Tank
Pasukan Ukraina mengatakan mereka menangkap seorang petugas medis Rusia yang dipaksa untuk mengoperasikan sebuah tank.
-
Pertempuran Sengit Berlanjut, Simak Alasan Perebutan Kota Bakhmut Penting bagi Pasukan Rusia
Perebutan kota Bakhmut akan mewakili beberapa kemajuan militer untuk Presiden Rusia, Vladimir Putin.
-
Vladimir Putin Larang Pejabat Rusia Gunakan Kata-kata Bahasa Asing Selama Bertugas
Presiden Rusia mengamandemen undang-undang tahun 2005 yang dirancang untuk melindungi bahasa negara tersebut.
-
Serangan Drone di Wilayah Rusia, Putin Perintahkan Kontrol Perbatasan dengan Ukraina Diperketat
Presiden Rusia Vladimir Putin telah memerintahkan para pejabat untuk memperketat kontrol perbatasan dengan Ukraina setelah serentetan serangan drone.
-
Presiden Rusia Vladimir Putin Beri Penghargaan Karya Kemanusiaan pada Steven Seagal
Presiden Rusia Vladimir Putin memberikan penghargaan karya kemanusiaan pada Steven Seagal, aktor dan produser film AS. Ia juga merupakan warga Rusia.
-
Serukan Gencatan Senjata Perang Rusia-Ukraina, China Beberkan 12 Poin Rencana Perdamaian
Rencana yang diungkapkan oleh Beijing mendesak semua pihak untuk menghindari mengobarkan api dan memperburuk ketegangan.
-
Populer Internasional: PBB Serukan Diakhirinya Perang - Gadis di Kamboja Meninggal karena Flu Burung
Rangkuman berita populer internasional, di antaranya seruan PBB untuk segera diakhirinya perang di Ukraina.
-
Setahun Perang Rusia-Ukraina, Tentara dan Warga Sipil Bagikan Kisah Pilu: Saya Takkan Maafkan Rusia
Pasukan Ukraina hingga warga sipil membagikan kisah mereka dan perubahan yang dirasakan sejak perang bergelora di negaranya.
-
Presiden Vladimir Putin Sebut Rusia Berjuang demi Tanah Bersejarah di Ukraina
Presiden Vladimir Putin sebut Rusia berjuang demi tanah bersejarah di Ukraina. Ratusan ribu rakyat dukung pidato pro perang Putin di Stadion Moskow.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved