TAG
Rahmad Darmawan
Drs. Rahmad Darmawan, (lahir di Metro, Lampung, 26 November 1966; umur 46 tahun[2]) adalah mantan pemain sepak bola Indonesia yang saat ini berkarier sebagai pelatih sepak bola. Rahmad pernah menjabat pelatih tim nasional Indonesia U-23, sebelum ia mengundurkan diri pada 13 Desember 2011.[3]. Pada tanggal 19 Januari 2012 Rahmad resmi menjadi pelatih… read more
Berita
Foto (40)
-
Prediksi Skor Barito Putera vs PSS Sleman Liga 1: Susunan Pemain, Head to Head, dan Link Streaming
Simak prediksi skor pertandingan Barito Putera vs PSS Sleman di Liga 1 2023/2024 hari ini, Sabtu (8/7/2023).
-
Prediksi Skor Persebaya vs Barito Putera: Duel Pelatih Lokal, Aji Santoso Punya Rekor Jelek Lawan RD
Laga Persebaya Surabaya vs Barito Putera pada pekan kedua Liga 1 2023 diwarnai duel sesama pelatih lokal antara Aji Santoso vs Rahmad Darmawan.
-
Persebaya vs Barito Putera Liga 1, Tuah Rahmad Darmawan Taklukkan Aji Santoso
Pertandingan Persebaya vs Barito Putera Liga 1 berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya pada Sabtu (8/7/2023). Duel taktik RD vs Aji Santoso.
-
Dikepung Gempuran Juru Taktik Asing, Dua Pelatih Lokal Patahkan Kutukan Pekan Pertama Liga 1
Dua juru taktik lokal berhasil membuka pekan pertama Liga 1 dengan sejarah baru dan catatan yang menjanjikan dengan mematahkan kutukan pelatih lokal
-
Jadwal Liga 1: Persebaya vs Barito Putera, Coach RD Bicara Kualitas Bajol Ijo hingga Bonek
Rahmad Darmawan selaku pelatih Barito Putera mengaku waspada dengan kekuatan tuan rumah Persebaya yang didukung langsung oleh Bonek.
-
Kejutan Barito Putera di Pekan Pertama Liga 1, RD Putus Trend Buruk, Persebaya Tantangan Selanjutnya
Barito Putera langsung suguhkan kejutan sejak pekan pertama Liga 1 2023/2024, selanjutnya Rahmad Darmawan dihadapkan tantangan melawan Persebaya
-
Daftar Pelatih Liga 1 2023/2024 - Aji Santoso Bersama Persebaya Bidik Juara
Berikut daftar pelatih Liga 1 musim 2023/2024 hingga Rabu (3/5/2023). Pelatih asing sangat mendominasi. Aji Santoso tak gentar bersama Persebaya.
-
Prediksi Skor Persikabo 1973 vs Barito Putera: Kans RD Bikin Mantan Timnya Kalah 3 Beruntun
Rahmad Darmawan berpeluang menambah derita mantan timnya Persikabo 1973 dengan memberikan 3 kekalahan beruntun.
-
Rahmad Darmawan: Pemain Barito Putera Tak Terpancing Permainan Lawan Makanya Menang
Barito Putera sukses meraih poin sempurna usai menaklukkan Dewa United FC dengan skor 1-2 di Indomilk Arena, Tangerang, Selasa (14/3/2023).
-
Bagas Kaffa Siap Jika Dipanggil Masuk Timnas Indonesia Ke SEA Games 2023 Kamboja
Timnas Indonesia U-22 di bawah asuhan pelatih Indra Sjafri tengah menjalani pemusatan latihan yang dipersiapkan tampil pada ajang SEA Games 2023
-
Rahmad Darmawan Sebut Barito Putera Siap Lepas Bagas Kaffa ke Timnas Indonesia U-22
Pelatih Barito Putera, Rahmad Darmawan pun mengaku siap melepas pemainnya apabila sudah ada panggilan resmi dari Timnas Indonesia U-22.
-
Rahmad Darmawan Beberkan Kunci Kesuksesan Barito Putera Taklukkan Dewa United FC
Rahmad Darmawan menilai kunci kemenangan timnya pada laga ini lantaran para pemain bermain lebih tenang dan tidak terpancing permainan Dewa United.
-
Hasil Barito Putera vs Persib 2-1, Kartu Merah Teja Jadi Petaka, Comeback Skuad RD dari Sundulan
Hasil Barito Putera vs Persib dalam lanjutan Liga 1 pekan 27 berakhir dengan skor 2-1 untuk kemenangan tuan rumah, Senin (27/2/2023) sore.
-
Rumus Ini Menjadi Perhatian Pelatih Rahmad Darmawan Sebelum Laga Barito Putera vs Persib Bandung
Sebuah rumus kepelatihan menjadi perhatian pelatih Rahmad Darmawan menjelang laga Barito Putera menjamu Persib Bandung.
-
Rahmad Darmawan vs Luis Milla, Duel Mantan Pelatih Timnas di Laga Barito Putera vs Persib Bandung
Laga antara Barito Putera melawan Persib Bandung akan mempertemukan dua pelatih yang punya pengalaman melatih timnas Indonesia.
-
Rekor Pertemuan Barito Putera vs Persib Bandung, 15 Laga, Persib Menang 6 Kali, Seri 7, Kalah 2 Kali
Persib Bandung memiliki rekor yang cukup baik melawan Barito Putera. Kedua tim akan bertanding do Stadion Demang Lehman Senin.
-
Luis Milla: Persib Bandung Harus Mewaspadai Kebangkitan Barito Putera
Pelatih Persib Bandung, Luis Milla, mewaspadai kebangkitan Barito Putera di bawah asuhan Rahmad Darmawan.
-
Tepis Tuduhan Barito Putera Sengaja Ulur Waktu, Coach RD: Mungkin Persija Pernah Lakukan Hal Sama
RD mengatakan, seharusnya pemain dan pelatih seharusnya cukup menikmati saja jalannya laga dan tidak terlalu melakukan protes keras ke wasit
-
Barito Putera Dari Awal Sudah Diingatkan Rahmat Darmawan Soal Kekuatan Persija Jakarta
Mimpi buruk pelatih Barito Putera, Rahmad Darmawan berlanjut di pekan ke-26 Liga 1 2022/23.
-
Mimpi Buruk RD di Stadion Patriot, Barito Kalah Beruntun, Kecolongan dari Persija di Menit Akhir
Sebelum kalah dari Persija, Barito Putera juga takluk 0-1 dari Arema FC di Stadion Patriot. Coach RD kalah 2 kali beruntun di stadion ini
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved