Jumat, 10 Oktober 2025

Kronologi Ayah dan Anak Dikeroyok hingga Ditusuk di Jakarta Pusat, Pelaku Utama Buron

Polisi mengungkap kronologi penganiayaan terhadap pengemudi ojek online (ojol) berinisial DJJ dan anaknya, MYB di kawasan Johar Baru, Jakarta Pusat.

Editor: Adi Suhendi
Tribun Jogja
ILUSTRASI PENUSUKAN - Potret ilustrasi pisau. Polisi mengungkap kronologi penganiayaan terhadap pengemudi ojek online (ojol) berinisial DJJ dan anaknya, MYB di kawasan Johar Baru, Jakarta Pusat yang terjadi Jumat (3/10/2025) malam. 

Tak lama, satu pelaku berinisial H pun berhasil ditangkap pada Selasa (7/10/2025).

“Pelaku dibawa ke Polsek Johar Baru untuk dilakukan penyelidikan dan penyidikan lebih lanjut,” ujar Saiful.

Saiful menyebut dari penyelidikannya, dua orang terduga pelaku yang di antaranya berinisial T, pelaku utama dalam kasus itu masih buron.

“Yang 2 orang masih buron dalam pengejaran. Satu orang maksud nya si Tio itu abangnya (pelaku). Iya (pelaku utama penusukan),” jelasnya.

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved