Anak Legislator Bunuh Pacar
3 Hal yang Memberatkan Hukuman Zarof Ricar di Kasus Suap Ronald Tannur: Serakah, Coreng Nama Baik MA
Ketua Majelis Hakim Rosihan Zuhriah Rangkuti mengungkap hal yang memberatkan hukuman pidana eks pejabat MA Zarof Ricar dalam kasus suap Ronald Tannur.
3. Tunjukkan Sifat Serakah
Majelis Hakim menilai perbuatan Zarof Ricar yang terlibat kasus suap ini menunjukkan sifat serakahnya.
Pasalnya di masa pensiunnya sebagai penegak hukum, seharusnya Zarof Ricar bisa merasa cukup dengan hasil kerjanya selama menjadi pejabat MA.
Namun ia justru terlibat kasus suap.
"Perbuatan terdakwa menunjukkan sifat serakah, karena di masa purnabakti masih melakukan tindak pidana. Padahal telah memiliki banyak harta benda," imbuh Ketua Majelis Hakim Rosihan.
(Tribunnews.com/Faryyanida Putwiliani)
Baca berita lainnya terkait Anak Legislator Bunuh Pacar.
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.