Kamu Termasuk Orang yang Bucin? Waspada, Bisa Jadi Itu Tanda Inner Child Terluka
Buat kamu yang punya sifat bucin pada pasangan, hati-hati, sebab menjadi budak cinta bagi pasangan adalah salah satu tanda bahwa inner child terluka.
Mulai dari emosi dan perasaan yang muncul, kemudian belajar memahami bagaimana itu semua bisa muncul.
Baca Juga: Jangan Sampai Terjebak! Yuk, Kenali Ciri-ciri Toxic Relationship
“Nggak kenal diri kita yang di dalam makanya susah sayang sama diri sendiri. Makin kenal sama diri yang di dalam, belajar mengenali dan menamai perasaan dan emosi yang muncul, belajar memenuhi kebutuhan emosi kita dulu dengan cara-cara self-care emosi.
Bisa olahraga, makan yang sehat, latihan napas, kualitas tidur dan istirahat yang cukup akan membuat kita makin sayang sama diri,” ujar Anastasia. (*)