Insiden kebakaran terjadi di ruangan genset kantor Walikota Jakarta Selatan, Jalan Prapanca Raya No. 9, Petogogan, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.
Minggu, 28 Desember 2025
Prestasi Kejaksaan menunjukkan harapan besar untuk merealisasikan komitmen Presiden dan pemerintah dalam pemberantasan korupsi.
Minggu, 28 Desember 2025
Sebanyak 130 narapidana dengan risiko tinggi atau high risk ke lembaga pemasyarakatan (Lapas) Pulau Nusakambangan, Cilacap, Jawa Tengah.
Minggu, 28 Desember 2025
Hingga Minggu (28/12/2025) pagi, empat korban tenggelamnya KM Putri Sakinah di perairan Manggarai, Nusa Tenggara Timur (NTT) masih belum ditemukan.
Minggu, 28 Desember 2025
Ratusan personel polisi akan dikerahkan untuk pengamanan car free night (CFD) di Jalan Jenderal Sudirman - MH Thamrin pada malam pergantian tahun.
Minggu, 28 Desember 2025
Kemenhaj memberikan relaksasi pelunasan biaya perjalanan ibadah haji bagi jemaah haji dari daerah terdampak banjir dan longsor di wilayah Sumatera.
Minggu, 28 Desember 2025
Pasangan kekasih di Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah terancam Undang-undang Pornografi usai video asusila keduanya viral di media sosial.
Minggu, 28 Desember 2025
Pencarian hari kedua, Tim SAR Gabungan belum berhasil menemukan 4 WNA Spanyol korban tenggelamnya KM Putri Sakinah di Manggarai Barat.
Minggu, 28 Desember 2025
Dua warga sipil menjadi korban penyerangan KKB di Kota Dekai, Yahukimo, Papua Tengah. Salah satu di antaranya tewas.
Minggu, 28 Desember 2025
RA (43), warga di Kabupaten Muna, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) meninggal dunia saat berupaya melerai perkelahian antara kedua anak kandungnya.
Minggu, 28 Desember 2025
PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta mencatat lonjakan signifikan jumlah penumpang selama masa angkutan Nataru 2026.
Jumat, 26 Desember 2025
Warga di Jalan Raya Bekasi, Jatinegarakaum, Pulogadung Jakarta Timur nyaris terluka usai diserang orang tak dikenal dengan air keras, Kamis.
Jumat, 26 Desember 2025
Beredar video di media sosial WhatsApp yang menampilkan kericuhan antara sejumlah prajurit TNI dengan pria berpakaian sipil di Aceh Tamiang.
Jumat, 26 Desember 2025
KPK merespons kegusaran Masyarakat Antikorupsi Indonesia (MAKI) terkait lambannya penanganan laporan dugaan pelanggaran etik di Dewan Pengawas.
Jumat, 26 Desember 2025
Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) KH Anwar Iskandar mengimbau agar perayaan malam Tahun Baru 2026 diisi dengan doa bersama.
Jumat, 26 Desember 2025
Dua pendaki di wilayah berbeda ditemukan meninggal dunia dalam dua hari berturut-turut, Rabu (24/12/2025) dan Kamis (25/12/2025).
Jumat, 26 Desember 2025
Sebanyak 45 anggota KKB berhasil ditangkap Satgas Damai Cartenz sepanjang 2025, 15 di antaranya tewas akibat melawan.
Jumat, 26 Desember 2025
BMKG memprakirakan kondisi cuaca di sebagian besar wilayah Indonesia selama libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 umumnya berawan hingga hujan.
Jumat, 26 Desember 2025
KPK segera menelaah laporan yang dilayangkan oleh ICW dan KontraS terkait tindak pidana pemerasan yang melibatkan 43 anggota Polri.
Jumat, 26 Desember 2025
Jasad Zahra ditemukan oleh petugas kebersihan Dinas PUPR Kota Banjarmasin di dalam selokan kawasan Simpang Empat Sungaiandai, Banjarmasin.
Jumat, 26 Desember 2025