TOPIK
Sepak Bola
-
Tak Disangka, Mohamed Salah Justru Bukan Pemain yang Pernah Diidamkan Juergen Klopp
CEO Liverpool, Peter Moore, menyebutkan bahwa Mohammad Salah bukanlah pemain yang pernah ingin didatangkan Juergen Klopp ke skuad The Reds.
-
Pergerakan Chelsea Mengincar Hakim Ziyech Sukses Tak Terendus Media
Hakim Ziyech berhasil didatangkan Chelsea, setelah kedua belah pihak resmi bersepakat mengenai biaya transfer dan juga kontrak pada Rabu (12/2/2020).
-
Terlibat Perkelahian dengan Pemain, Wasit Ini Sampai Harus 'Hiatus' dari Dunia Sepak Bola
Wasit asal Italia, Antonio Martinello, mendapat hukuman tak boleh beraktivitas di dunia sepak bola selama satu tahun karena terlibat perkelahian.
-
Juventus Berniat Ambil Alih Markas AC Milan dan Inter Milan
Raksasa Italia, Juventus siap mengambil alih kepemilikan markas milik Inter Milan dan AC Milan yaitu Stadion San Siro (Giuseppe Meazza).
-
Satu Cita-cita Masa Kecil Cristiano Ronaldo yang Jauh dari Kata Mewah
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, rupanya sempat memiliki cita-cita yang jauh dari kata glamour di masa kecilnya.
-
Bima Sakti Punya Agenda Terselubung dalam Pemusatan Latihan Timnas U-16 Indonesia di Yogyakarta
Pelatih timnas U-16 Indonesia, Bima Sakti, mengaku memiliki agenda rahasia dalam pemusatan latihan tahap kedua di Yogyakarta.
-
Beda dengan Cristiano Ronaldo, Lionel Messi Dianggap Tak Cocok Jika Main di Liga Inggris
Mantan pemain Barcelona Emmanuel Petit, menyebut bahwa Lionel Messi tidak akan mampu mengikuti jejak Cristiano Ronaldo andai bermain di Liga Inggris.
-
Begini Nasib 5 Pemain Naturalisasi Indonesia yang Kini Justru 'Menghilang'
Ada lima pemain naturalisasi Indonesia yang kiprahnya kini justru bak ditelan bumi lantaran sudah jarang terlihat memperkuat skuad Garuda.
-
Mantan Kiper Timnas Thailand Mengaku Nyaris Direkrut Manchester United
Kawin Thamsatchanan, mengaku hampir saja bergabung dengan kontestan Liga Inggris, namun akhirnya gagal karena mengalami cedera.
-
Cristiano Ronaldo Ikut Komentari Rekrutan Anyar Manchester United
Cristiano Ronaldo tampak mengomentari rekrutan anyar yang didapat oleh sang mantan klub, Manchester United.
-
Ajang Sportcaster Hunt Mola TV Dipuji Esk Gelandang Chelsea, Dennis Wise
Mantan pilar Chelsea sekaligus pundit Liga Inggris, Dennis Wise, memuji pelaksanaan ajang Sportscaster Hunt Mola TV
-
Shunsuke Nakamura Langsung Dapat Pujian dari Nil Maizar Usai Latihan Perdana Bersama Persela
Persela Lamongan baru saja kedatangan pemain asing asal Jepang, Shunsuke Nakamura, yang langsung mendapat pujian dari sang pelatih, Nil Maizar.
-
Bukan Lionel Messi, Ini Sosok Pemain yang Dianggap Paling Loyal dalam Kompetisi Sepak Bola Eropa
Penjaga gawang CSKA Moskva, Igor Akinfeev, menahbiskan diri menjadi pemain sepak bola paling loyal di kompetisi Eropa yang masih aktif bermain.
-
FIFA Jatuhkan Hukuman Lebih Berat bagi Indonesia Atas Insiden Kericuhan Suporter di Malaysia
FIFA memutuskan menjatuhkan sanksi lebih berat untuk Indonesia ketimbang Malaysia atas insiden kerusuhan yang terjadi di Stadion Bukit Jalil, Malaysia
-
Alasan 'Aneh' Federasi Sepak Bola Malaysia yang Melarang Klub Terbaiknya Tampil di ACC
Juara dan runner up liga Malaysia tak mendapat izin dari Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM) untuk tampil di ASEAN Club Championship.
-
Soal Shin Tae-Yong dan Pelatih Lokal, Fakhri Husaini Beri Saran Begini pada PSSI
Kedatangan Shin Tae-Yong ke Indonesia sebagai pelatih rupanya memberi dampak pada beberapa pelatih lokal.
-
Striker Masa Depan Prancis Meninggal Dunia Usai Latihan
Striker Guingamp, Nathael Julan, mengembuskan napas terakhirnya pada Sabtu (4/1/2020) dini hari WIB dalam kecelakaan maut usai menjalani latihan.
-
Lupakan Rivalitas, Viking Galang Donasi untuk Korban Banjir Jakarta
Atas nama kemanusiaan, pendukung fanatik klub Persib Bandung, Viking, menggalang donasi untuk membantu korban banjir di Jakarta.
-
Mantan Pemain Liverpool Ini Terlibat Masalah di Tahun Baru
Penyerang asal Italia, Mario Balotelli mengawali awal tahun dengan sebuah insiden.
-
AS Roma Ingin Permanenkan Bek Pinjaman Asal Manchester United Ini
AS Roma berencana akan mempermanenkan status pemain pinjaman asal Manchester United, Chris Smalling, dengan kontrak berdurasi lima tahun.
-
Pertandingan Sepak Bola Ini Tertunda Gara-gara Serangan 'Monster' Kecil
Sebuah pertandingan sepak bola harus dihentikan secara terpaksa karena serangan lebah di tengah laga.
-
Philippe Coutinho, Pemain Bayern Muenchen yang Harus Rela Pakai Jersey Ukuran Anak Kecil
Pemain Bayern Muenchen, Philippe Coutinho, harus pasrah menggunakan jersey ukuran anak-anak karena mempunyai ukuran badan yang lebih kecil.
-
Fakta Lain di Balik Penunjukkan Ole Gunnar Solskjaer Menjadi Pelatih Man United
Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, mengaku gugup kala ditunjuk sebagai nakhoda tim Setan Merah untuk pertama kalinya
-
Takumi Minamino Langsung Incar 2 Target Ini usai Resmi Dikontrak Liverpool
Takumi Minamino resmi digaet Liverpool dan langsung mengincar dua target penting dalam musim debutnya bersama The Reds.
-
MOLA TV Catut 7 Situs Streaming Ilegal Liga Premier ke Jalur Hukum
Langkah tegas diambil oleh PT. Global Media Visual (MOLA TV) terkait masih maraknya praktik tayangan live streaming Liga Inggris ilegal di Indonesia.
-
Deretan Pemain Timnas Ini Dilirik Klub Luar Negeri, Dua Diantaranya Mentereng di SEA Games 2019
Deretan pemain Timnas Indonesia rupanya sukses menarik perhatian klub luar negeri untuk merekrut mereka.
-
Liverpool Bakal Turunkan Amunisi Terbaik di Ajang Piala Dunia Klub
Juara Liga Champions 2018-2019, Liverpool, akan memboyong skuad terbaiknya untuk berlaga di ajang Piala Dunia Klub di Qatar.
-
Ini Alasan Cristiano Ronaldo Tak Menyukai Sepatu Sepak Bola Berwarna Hitam
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, menceritakan alasan tidak menyukai sepatu sepak bola berwarna hitam.
-
Gegara Postru Tubuh Tak Wajar, Pemain Ajax Amsterdam Ini Bikin Heboh Publik
Seperti menara di antara para kurcaci, pemain Ajax Amsterdam ini curi perhatian publik.
-
Pelatih Timnas Portugal Muak Dicecar Soal Perdebatan Cristiano Ronaldo denga Maurizio Sarri
Pelatih timnas Portugal, Fernando Santos, muak sering dicecar pertanyaan soal Cristiano Ronaldo yang bertikai dengan pelatih Juventus, Maurizio Sarri.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved