TOPIK
WNI Disandera Abu Sayyaf
-
Abu Sayyaf Pesan Agar Para Sandera Tak Melaut Lagi di Perairan Tambisan, Sabah, Malaysia
Perairan yang tidak dijaga tersebut membuat kelompok penyandera seperti ASG dengan mudahnya masuk ke wilayah dan menyandera nelayan.
-
Isak Tangis Sambut Kedatangan Jenazah WNI Korban Penyaderaan Abu Sayyaf
Kedatangan jenazah La Ba’a (32) di kampung halamannya, Desa Kamelanta, Kecamatan Kapuntori, Kabupaten Buton, Sulawesi Tenggara disambut isak tangis
-
Masih Simpang Siur, Kemenlu Tunggu Informasi Dari KBRI Manila Soal 5 WNI yang Disandera Abu Sayyaf
Juru Bicara Kemenlu RI, Teuku Faizasyah, mengatakan pihaknya masih mengonfirmasi keberadaan 5 WNi yang disadera Abu Sayyaf.
-
Lepas Dari Abu Sayyaf, 5 Nelayan Indonesia Kini Disandera Kelompok yang Membantu Pembebasan
5 nelayan Indonesia ditahan kelompok yang membantu mereka bebas dari kelompok Abu Sayyaf di Filipina.
-
Pemerintah Masih Berupaya Bebaskan 5 WNI yang Diculik Kelompok Abu Sayyaf di Perairan Sabah
Mahfud MD mengatakan pemerintah saat ini masih berupaya membebaskan lima WNI yang diculik di Perairan Sabah beberapa waktu lalu.
-
Respons Penculikan WNI di Perairan Sabah, Menlu RI Minta Malaysia Tingkatkan Keamanan di Wilayahnya
Menteri Luar Negeri RI, Retno Marsudi, meminta pemerintah Malaysia meningkatkan keamanan di wilayah perairan Sabah.
-
Kecam Aksi Abu Sayyaf, Politikus PDIP Minta Pemerintah Desak Filipina-Malaysia Jalankan Kesepakatan
Politikus PDI Perjuangan Charles Honoris mengecam aksi kelompok Abu Sayyaf yang kembali melakukan penculikan terhadap Warga Negara Indonesia (WNI).
-
Abu Sayyaf Kembali Culik dan Sandera WNI, Ini Respons Mahfud MD
Mahfud MD menanggapi peristiwa penculikan lima WNI oleh kelompok Abu Sayyaf di Perairan Sabah, Malaysia.
-
Soal WNI Disandera Abu Sayyaf, Mahfud MD: Aneh Baru Bebas Tiga, Diambil Lagi Lima Orang
Mahfud MD heran dengan terulangnya kasus penyanderaan lima Warga Negara Indonesia (WNI) di wiliyah Filipina.
-
Wamenlu RI Sesalkan Kembali Terulangnya Kasus Penyanderaan WNI oleh Kelompok Abu Sayyaf
Wakil Menteri Luar Negeri RI Mahendra Siregar menyesalkan terulangnya kembali penyanderaan Warga Negara Indonesia (WNI) oleh kelompok Abu Sayyaf.
-
Satu Baru Saja Bebas, Kelompok Abu Sayyaf Kembali Culik 5 WNI, Ini Kronologi Sampai Identitas
Terjadi lagi penculikan WNI oleh Kelompok Teroris Abu Sayyaf, kali ini 5 WNI diculik, padahal seorang WNI baru saja lepas dari sanderaan
-
Kelompok Bersenjata Culik 5 Nelayan Indonesia, Korban Dibawa ke Wilayah Filipina
Dari delapan kru kapal, semuanya WNI, lima orang diculik sedang tiga lainnya dibebaskan bersama kapalnya.
-
Pemerintah Filipina Bebaskan WNI Muhammad Farhan yang Disandera Abu Sayyaf
Muhammad Farhan, Warga Negara Indonesia (WNI) yang disandera di Filipina Selatan berhasil bebas dari penyanderaan ASG, Rabu (15/1/2020) pukul 18.45.
-
Abu Sayyaf Masih Sandera Seorang WNI, Menlu Retno Marsudi Ingatkan Janji Duterte untuk Jokowi
Menteri Luar Negeri ungkap 2 dari 3 WNI telah berhasil dipulangkan dan satu WNI yang masih disandera oleh Abu Sayyaf akan diupayakan pembebasannya.
-
Prabowo Dijadwalkan Bertemu Menhan Filipina, Menlu Titip Soal Kasus Penyanderaan di Perairan Sulu
Retno Marsudi mengatakan telah menghubungi Menteri Pertahanan (Menhan), Prabowo Subianto untuk memperkuat kerjasama trilateral.
-
Dua Sandera WNI Berhasil Dibebaskan dari Tangan Abu Sayyaf, Kemenlu Serahkan ke Keluarga
Dua orang sandera WNI atas nama Maharuddin Lunani (48) dan Samiun Maneu (27) dibebaskan tentara Filipina, WesMinCom, hari Minggu (22/12/2019).
-
Dua WNI Berhasil Dibebaskan, Muhammad Farhan Masih Disandera Abu Sayyaf
dua WNI yang sempat ditahan oleh kelompok Abu Sayyaf bernama Samiun dan Maharudin.
-
Kemenlu: 2 WNI Sandera Abu Sayyaf yang Sudah Berhasil Dibebaskan Segera Dibawa Pulang ke Indonesia
Dua WNI berinisilam SM dan ML berhasil dibebaskan setalah keduanya disandera kelompok milisi Abu Sayyaf di Filipina selama 90 hari.
-
Militer Filipina Bebaskan 2 Warga Indonesia yang Disandera Abu Sayyaf
Militer Filipina menyelamatkan dua pelaut Indonesia yang disandera kelompok Abu Sayyaf, pada Minggu (22/12/2019).
-
Mantan Anggota Tim Mawar Kopassus Sebut 2 Opsi Bebaskan Nelayan RI yang Ditawan Abu Sayyaf
Mantan anggota Tim Mawar Kopassus, Fauka Noor Farid mengatakan ada dua cara pembebasan nelayan yang bisa ditempuh pemerintah.
-
Polri Gandeng Badan Anti-Penculikan Filipina untuk Bebaskan 3 WNI dari Tangan Abu Sayyaf
Pemerintah Filipina hingga kini masih berupaya membebaskan tiga Warga Negara Indonesia (WNI) yang disandera kelompok Abu Sayyaf.
-
3 WNI Disandera Kelompok Abu Sayyaf, Fadli Zon Kritik Pemerintah: Kivlan Zen Bisa Jadi Negosiator
Kelompok Abu Sayyaf di Filipina kembali menyandera Warga Negara Indonesia (WNI).
-
3 WNI Disandera Kelompok Abu Sayyaf, Mahfud MD: Penyelesaiannya Harus Antar Pemerintah
“Abu Sayyaf itu menyandera orang di negara orang lain. Oleh sebab itu, penyelesaiannya harus antar pemerintah,” tutur Mahfud MD.
-
Polri Sebut Pemerintah Filipina Gelar Operasi Militer Untuk Bebaskan 3 WNI Dari Tangan Abu Sayyaf
Pemerintah Filipina saat ini sedang melakukan operasi militer untuk membebaskan tiga WNI yang disandera kelompok Abu Sayyaf
-
4 Bulan Disandera Kelompok Abu Sayyaf, Samsul Saguni Digotong Warga saat Tiba di Majene
Ratusan warga yang berkumpul sejak Minggu (20/1/2019) pagi langsung menyerbu mobil yang ditumpangi Samsul Saguni.
-
Video Samsul Minta Pertolongan Beredar, Fitriani Berharap Pemerintah Segera Membebaskan Suaminya
Fitriani berharap pemerintah Indonesia segera membebaskan suaminya Samsul Saguni yang hingga kini masih disandera oleh kelompok Abu Sayyaf.
-
Beredar Video Samsul Saguni, TKI Asal Sulbar yang Disandera Abu Sayyaf Meminta Pertolongan
Samsul Saguni, TKI asal Majene yang disandera kelompok bersenjata Filipina, Abu Sayyaf terlihat dalam rekaman video sedang meminta pertolongan.
-
Selama 20 Bulan Disandera Kelompok Abu Sayyaf, Tiga WNI Kerap Dibawa Berpindah-pindah Pulau
Tiga Warga Negara Indonesia (WNI) selama hampir 20 bulan menjadi korban penyanderaan kelompok Abu Sayyaf.
-
Tiga WNI Bebas Setelah Disandera Abu Sayyaf Selama Berbulan-bulan di Filipina
Militer Filipina telah membebaskan tiga warga negara Indonesia (WNI) yang diculik kelompok militan Abu Sayaaf.
-
Dua WNI yang Disandera di Filipina Sejak November 2016 Akhirnya Bebas
Dua warga negara Indonesia (WNI) bebas dari penyanderaan kelompok Abu Sayyaf di Sulu, Filipina Selatan, Jumat (19/1/2018) sekitar pukul 19.30 WS.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved