Profesor Gong Lin Selingkuh dengan Mahasiswanya Padahal Sudah Punya Istri dan 2 Anak
Media sosial di China dikejutkan dengan pengakuan seorang mahasiswa di universitas ternama di negara itu.
Sementara beberapa pihak memuji keputusan universitas tersebut, pihak lain merasa kasihan pada Gong karena mencurahkan isi hatinya kepada orang yang salah.
Di China, bukanlah suatu tindak pidana bagi dosen universitas untuk terlibat dalam hubungan seksual dengan mahasiswa.
Tetapi menurut kode etik yang diterbitkan oleh Kementerian Pendidikan China pada tahun 2018, dosen universitas dapat terancam pemecatan jika mereka melakukan pelecehan seksual terhadap mahasiswa.
Universitas tersebut mengatakan dalam pernyataannya bahwa mereka memiliki “toleransi nol” terhadap pelanggaran yang dilakukan guru dan dengan tegas menjaga integritas lingkungan pendidikan.
Sumber: SCMP
| Mahasiswa YARSI Ajak Suarakan Aspirasi dengan Damai, Demo Jangan Anarkis |
|
|---|
| Deva Mahenra Bingung Dipercaya Lagi Perankan Suami Selingkuh |
|
|---|
| Pertanyakan Kerja Sama Whoosh Beralih ke China, Profesor NTU: Xi Bawa Proyek yang Diinginkan Jokowi |
|
|---|
| BEM UI Sorot Seleksi Calon Dekan: Jangan Sampai Membeli Kucing dalam Karung |
|
|---|
| Innovillage 2025 Dukung Mahasiswa Indonesia Hadirkan Inovasi Digital Berdampak Sosial |
|
|---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.