Kamis, 6 November 2025

6 Langkah SADARI untuk Deteksi Kanker Payudara dan Kenali Perubahan yang Harus Diwaspadai

PerikSA PayuDAra sendiRI (SADARI) adalah satu cara untuk mengetahui ada tidaknya kelainan pada payudara, pemeriksaan ini dilakukan sendiri rutin.

zoom-inlihat foto 6 Langkah SADARI untuk Deteksi Kanker Payudara dan Kenali Perubahan yang Harus Diwaspadai
istimewa
PerikSA PayuDAra sendiRI (SADARI) adalah satu cara untuk mengetahui ada tidaknya kelainan pada payudara, pemeriksaan ini dilakukan sendiri rutin.

4.Angkat lengan kiri, raba payudara kiri menggunakan ujung 3 jari kanan jari telunjuk, jari tengah dan jari manis) yang dirapatkan. Lakukan hal yang sama pada payudara kanan. Perabaan dapat dilakukan dengan acara A, B, C sebagai berikut A: Gerakan memutar dengan tekanan lembut tetapi mantap, dimulai dari dara atas (posisi jam 12) dengan mengikuti arah jam, bergerak ke tengah ke arah puting susu. B: Gerakan dari atas ke bawah dan sebaliknya. C: Gerakan dari bagian tengah ke arah luar. Lakukan hal yang sama pada payudara kanan Anda. Pemeriksaan di atas dapat dilakukan sewaktu mandi, karena busa sabun akan mempermudah Anda pada saat meraba payudara.

5.Pencet pelan-pelan daerah sekitar puting kedua payudara dan amatilah apakah keluar cairan yang tidak normal (tidak biasa)?.

6.Berilah perhatian khusus pada payudara bagian atas ketiak. Jika ditemukan kelainan atau ada perubahan dibandingkan dengan keadaan sebelumnya segera periksa ke dokter.

Cara lain melakukan SADARI adalah berbaringlah dengan tangan di bawah kepada. Letakkan seluruh permukaan payudara kiri dengan gerakan seperti diuraikan pada nomor 4. Lakukan pada kedua payudara kanan – kiri.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved