Fakta-Fakta Satpol PP Pukuli Wasit Bulutangkis di Laga Antar-Instansi Daerah di Makassar
kericuhan itu terjadi karena sejumlah pendukung tim Satpol PP merasa kecewa dengan kepemimpinan wasit pertandingan.
Editor:
Hasiolan Eko P Gultom
Tangkapan layar
Detik-detik Satpol PP berkelahi saat pertandingan bulu tangkis di Kantor Gubernur Sulsel, Jl Urip Sumoharjo, Makassar, Sulsel, Selasa (1/8/2023).
Kompetisi bulu tangkis antar OPD di lingkungan Pemprov Sulsel itu diikuti oleh 324 peserta.
Adapun hadiah yang diperebutkan oleh para peserta dalam kompetisi itu yaitu piala serta uang tunai senilai jutaan rupiah.
Juara 1 akan mendapat piala serta uang tunai sebesar Rp 7,5 juta, juara 2 akan meraih piala dan Rp 5 juta, sedangkan juara 3 berhak atas piala dan Rp 3 juta.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Pertandingan Bulu Tangkis antara Satpol PP dan Bappeda Sulsel Berakhir Ricuh"
Sumber: Kompas.com
Baca Juga
| Satpol PP Bantul Amankan Terapis dan Pelanggan Diduga Terlibat Praktik Prostitusi di Tempat Pijat |
|
|---|
| Satpol PP Sambas Razia Kost dan Penginapan, 11 Muda-Mudi Terjaring tanpa Ikatan Resmi |
|
|---|
| Bupati Aceh Singkil Diminta Pecat Anggota Satpol PP Ceraikan Istri usai Jadi PPPK: Tidak Berakhlak |
|
|---|
| 5 Populer Regional: Klarifikasi Anggota Satpol PP Ceraikan Istri - Kepala SPPG Lecehkan Pegawainya |
|
|---|
| Klarifikasi Anggota Satpol PP Aceh Ceraikan Istri usai Jadi PPPK: Rumah Tangga Sudah Lama Bermasalah |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/tribunnews/foto/bank/originals/satpol-pp-ricuh-di-kantor-gubernur-sulsel.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.