TAG
BPS
Berita
Foto (23)
-
10 Provinsi dengan Tingkat Kelahiran Tertinggi, Didominasi Wilayah Timur Indonesia
Simak 10 provinsi di Indonesia dengan angka kelahiran tertinggi. Mayoritas didominasi Indonesia Timur karena kurangnya edukasi keluarga berencana.
-
10 Provinsi Penerima Bansos Terbanyak, Jawa Barat Peringkat 1
Berikut 10 provinsi penerima bantuan sosial (bansos) terbanyak di Indonesia. Tiga Provinsi di Pulau Jawa masuk tiga besar penerima bansos terbanyak.
-
Jateng Jadi Proyek Percontohan Satu Data, Gubernur Luthfi Teken Kerja Sama Strategis dengan BPS
Gubernur Jateng Ahmad Luthfi teken kerja sama dengan BPS RI untuk penguatan Satu Data Indonesia. Jateng jadi pilot project pengumpulan data investasi,
-
Surplus 61 Bulan Berturut-turut, Neraca Perdagangan RI Mei 2025 Senilai 4,3 Miliar Dolar AS
Untuk neraca perdagangan kumulatif, yaitu neraca perdagangan Januari hingga Mei 2025, tercatat surplus sebesar 15,38 miliar dolar AS.
-
Nilai Impor Indonesia Periode Januari-Mei 2025 Sebesar 96,6 Miliar Dolar AS, Didominasi Produk China
Sedangkan nilai impor Indonesia pada periode Mei 2025 mencapai 20,31 miliar dolar Amerika Serikat (AS) atau naik 4,14 persen dibandingkan Mei 2024.
-
Ekspor RI Januari-Mei 2025 Mencapai 111,98 Miliar Dolar AS, Naik 6,98 Persen
Ekspor sektor industri pengolahan yang naik cukup besar ini di antaranya adalah minyak, kelapa sawit, logam dasar bukan besi, kimia dasar organik.
-
Tahapan Seleksi Politeknik Statistika STIS 2025, SKD hingga Tes Kesehatan dan Kebugaran
Simak tahapan seleksi Politeknik Statistika STIS 2025, ada seleksi kompetensi dasar (SKD) hingga tes kesehatan dan kebugaran.
-
STIS Buka 400 Formasi 2025, Ini Syarat dan Jadwal Pendaftarannya
Untuk tahun 2025, STIS membuka 400 formasi bagi calon taruna-taruni terbaik dari seluruh Indonesia.
-
Indonesia Deflasi 0,37 Persen, Ekonom: Mesin Konsumsi Tidak Bekerja, Alarm Lesunya Ekonomi
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, ekonomi Indonesia mengalami deflasi sebesar 0,37 persen secara bulanan pada Mei 2025.
-
BPS Mulai Lakukan Pendataan Penduduk IKN
Pendataan akan mencakup 55 desa dan 726 Satuan Lingkungan Setempat (SLS) setingkat RT yang tersebar di 6 kecamatan di Kabupaten Kutai Kartanegara.
-
Klaim Angka Pengangguran Terbuka Turun, Istana Bandingkan Perbedaan Data IMF dan BPS
Hasan Nasbi, menanggapi proyeksi Dana Moneter Internasional (IMF) yang menyebut tingkat pengangguran Indonesia mencapai 5 persen tahun 2025.
-
Produksi Beras Nasional Diperkirakan Tembus 21,76 Juta Ton Hingga Juli 2025, Meningkat 14,49 Persen
Selain peningkatan produksi, BPS juga mencatat Nilai Tukar Petani (NTP) pada Mei 2025 sebesar 121,15, atau naik 0,07 persen dibandingkan April 2025
-
Kemendagri Dorong Sinergi Daerah Tekan Angka Kematian Ibu Lewat PPT-Kespro
Kemendagri mendorong penguatan sinergi antara lembaga eksekutif dan legislatif di daerah dalam menurunkan angka kematian ibu (AKI).
-
Jumlah Pengangguran Tembus 7,28 Juta Orang, Menteri Ketenagakerjaan Bakal Cek Datanya di BPS
BPS melaporkan jumlah orang yang belum mendapat pekerjaan di Indonesia mengalami peningkatan pada Februari 2025 dibanding Februari 2024.
-
BPS: 7,28 Juta Orang Indonesia Pengangguran
Total pengangguran sebanyak 7,28 juta pada Februari ini setara dengan tingkat pengangguran terbuka sebesar 4,76 persen.
-
Kinerja Ekspor Indonesia pada Maret 2025 Naik 5,95 Persen Menjadi 23,25 Miliar Dolar AS
Kenaikan nilai ekspor migas terutama didorong oleh peningkatan nilai ekspor hasil minyak yang memberikan andil sebesar 1,18 persen.
-
IHSG Anjlok, Badan Anggaran DPR Minta KSSK Jaga Stabilitas Pasar
Ketua Badan Anggaran DPR RI, Said Abdullah meminta seluruh Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) menenangkan pasar menyusul anjloknya IHSG.
-
RI Impor Kurma di Februari 2025 Sebanyak 16,47 Ribu Ton, Nilainya Mencapai 18,09 Juta Dolar AS
Impor kurma terbesar berasal dari Mesir sebanyak 9,24 ribu ton dengan share sebesar 56,12 persen terhadap total kurma yang diimpor ke Indonesia.
-
Nilai Impor RI di Februari 2025 Capai 18,86 Miliar Dolar AS, Naik 15,18 Persen
Nilai impor Indonesia secara tahunan turut meningkat 2,30 persen dari tahun 2024 sebesar 18,44 miliar dolar AS.
-
KPU dan BPS Tandatangani Nota Kesepahaman terkait Pemanfaatan Data Pemilih
KPU dan Badan Pusat Statistik (BPS) resmi menandatangani nota kesepahaman serta perjanjian kerja sama terkait pemanfaatan data pemilih.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved