TAG
gratifikasi
Berita
Foto (191)
-
KPK Sita Harley Davidson Bupati Buol, Eks Stafsus Ida Fauziyah Terseret Korupsi
Motor Harley milik Bupati Buol disita KPK. Ia bukan sekadar pejabat daerah—ia eks staf khusus Menaker Ida Fauziyah.
-
BREAKING NEWS: KPK Tetapkan Dirut Allo Bank Tersangka Korupsi Mesin EDC Rp744 M
KPK resmi menetapkan Dirut Allo Bank, Indra Utoyo, sebagai tersangka korupsi pengadaan EDC senilai triliunan rupiah. Barang bukti: sepeda mahal hingga
-
KPK Sita Rumah, Kontrakan hingga Kos-kosan terkait Kasus TKA Kemnaker, Total Rp 6,5 Miliar
KPK menyita sejumlah aset dari para tersangka kasus dugaan pemerasan terkait pengurusan Rencana Penggunaan Tenaga Kerja Asing di Kemnaker.
-
Profil Mantan Sekjen MPR Jadi Tersangka Gratifikasi: Masuk 100 Tokoh Jateng, Gagal di Pilkada 2024
Ma'ruf Cahyono maju sebagai bakal calon bupati Banyumas, Jawa Tengah melalui Partai Nasdem. Maruf berpasangan dengan Rachmat Imanda dari Gerindra
-
BREAKING NEWS: KPK Tetapkan Mantan Sekjen MPR Ma'ruf Cahyono Sebagai Tersangka
Sekjen MPR eriode 2019–2021 Ma'ruf Cahyono (MC) ditetapkan sebagai tersangka terduga penerima gratifikasi terkait pengadaan barang dan jasa di MPR RI
-
KPK Dalami Pengadaan Barang dan Jasa di MPR Berujung Gratifikasi
Periksa 2 saksi, KPK dalami proses pengadaan barang dan jasa di MPR yang berujung pada dugaan gratifikasi Rp 17 miliar.
-
KPK Ungkap Nilai Dugaan Gratifikasi Pengadaan Barang dan Jasa di MPR, Hampir Rp17 Miliar
KPK mengungkap nilai gratifikasi yang diterima tersangka dalam kasus pengadaan barang dan jasa di MPR RI mencapai belasan miliar rupiah.
-
KPK Sudah Tetapkan Tersangka Terkait Kasus Dugaan Gratifikasi di MPR
KPK menyatakan sudah menetapkan tersangka dalam kasus dugaan penerimaan gratifikasi Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI.
-
KPK Panggil Dua Mantan Pejabat MPR Terkait Kasus Dugaan Gratifikasi
KPK belum mengungkap secara lebih rinci mengenai pengusutan kasus korupsi di MPR. Seperti konstruksi perkara maupun identitas tersangka.
-
MA Pangkas Vonis Hakim Agung Gazalba Saleh dari 12 Jadi 10 Tahun, Dua Tahun Hilang Sekejap!
Selain memangkas pidana penjara, majelis hakim MA juga memperbaiki subsider uang pengganti untuk rekannya sesama hakim agung itu. Namun, pidana denda
-
BREAKING NEWS: KPK Usut Kasus Korupsi di MPR
Berdasarkan informasi dihimpun, kasus dugaan korupsi di MPR RI yang sedang diusut KPK berkaitan dengan dugaan penerimaan gratifikasi dalam pengadaan
-
Dinilai Terbukti Terima Gratifikasi, Aset Rp 915 M dan Emas 51 Kg Milik Zarof Ricar Dirampas Negara
Aset senilai Rp 915 miliar dan emas seberat 51 kilogram yang ditemukan dari rumah eks pejabat Mahkamah Agung Zarof Ricar diputuskan dirampas, negara.
-
Diperiksa Penyidik KPK Sebagai Tersangka, Eks Dirjen Kemnaker Haryanto: Biasa Kita Normatif Saja
Begini komentar eks Dirjen di Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) tahun 2024–2025, Haryanto, usai diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
-
Biaya Pernikahan Anak Pejabat Kementerian PU Diduga Hasil Gratifikasi, KPK Tak Tinggal Diam
Dugaan gratifikasi muncul terkait acara pernikahan anak pejabat Kementerian PU. Pejabat tersebut diduga meminta bantuan dana kepada beberapa Kepala
-
Zarof Ricar Akui Terima Rp 5 Miliar dari Lisa Rachmat, Tapi Bantah Pengaruhi Putusan Ronald Tannur
Zarof menegaskan, dirinya tidak pernah terlibat dalam proses hukum perkara yang menjerat Ronald Tannur, putra anggota DPR Fraksi PKB.
-
KPK Dalami Dugaan Kasus Gratifikasi yang Melibatkan Pejabat di Kementerian Pekerjaan Umum
Kedatangan KPK untuk menindaklanjuti soal informasi terkait adanya dugaan penerimaan gratifikasi kepada pejabat di Kementerian PU.
-
Kasus Pemerasan TKA di Kemnaker, KPK Bidik Menteri dengan Pasal Gratifikasi
Menurut Budi, penggunaan pasal gratifikasi juga dipersiapkan untuk mengantisipasi kemungkinan kasus ini menyeret pejabat lebih tinggi, termasuk di
-
Pensiun Dini usai Disuap Rp 3,6 M, Eks Pejabat PU Surabaya Ganjar Siswo Jadi Tersangka, Ini Modusnya
Kejaksaan Tinggi Jawa Timur ungkap modus tersangka kasus gratifikasi Ganjar Siswo Pramono, eks pejabat pemkot Surabaya, pada Selasa (3/6/2025).
-
Zarof Ricar Dituntut 20 Tahun Penjara untuk Kasus Pemufakatan Jahat Perkara Ronald Tannur
Mantan pejabat Mahkamah Agung yang juga dikenal sebagai makelar kasus yakni Zarof Ricar dituntut 20 tahun penjara di kasus Ronald Tannur.
-
KPK Telusuri Prosedur Pengajuan Izin TKA di Kemnaker
Periksa 3 saksi, KPK telusuri prosedur pengajuan izin TKA di Kemnaker dan teknis permintaan uang dari Kemnaker ke agen TKA
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved