TAG
World Health Organization (WHO)
Berita
Foto (28)
-
Kunjungi Indonesia, Yohei Sasakawa Bawa Misi Deteksi Dini dan Edukasi Kunci Bebas Kusta
Duta Besar Kehormatan WHO untuk Pemberantasan Kusta berkunjung ke Indonesia untuk membahas tantangan eliminasi kusta di Indonesia.
-
BPOM Ungkap 8 Obat yang Paling Sering Dipalsukan, Ada Viagra hingga Ventolin
Temuan ini menjadi alarm serius karena obat palsu tidak hanya merugikan secara ekonomi, tetapi juga dapat ancam keselamatan jiwa dan sangat berbahaya.
-
Gonore Kian Kebal Obat, WHO Soroti Generasi Muda yang Lebih Berisiko
WHO kembali mengingatkan publik global tentang meningkatnya kasus gonore yang tidak mempan ditangani dengan antibiotik.
-
Laporan WHO: 840 Juta Perempuan di Dunia Pernah Alami Kekerasan
Menurut laporan WHO, 840 juta perempuan di seluruh dunia, hampir satu dari tiga perempuan, pernah mengalami kekerasan.
-
WHO Ungkap Jutaan Anak di Dunia Termasuk Indonesia Tewas Akibat Layanan Kesehatan Tidak Aman
Pemberdayaan keluarga yakni mendorong orang tua aktif pantau tumbuh kembang ikuti pengobatan anak hingga ikut serta dalam pengambilan keputusan medis.
-
Studi: Literasi Kesehatan Indonesia Masih Rendah
TBIG Targetkan 500 Kegiatan CSR Kesehatan hingga 2025, Jawab Tantangan Rendahnya Literasi Kesehatan
-
Sudan di Ambang Kehancuran: Kelaparan di Tengah Perang, Wabah Kolera Mulai Merajalela
WHO melaporkan kelaparan sudah terjadi di Sudan, di mana 25 juta orang mengalami krisis pangan akut dan hampir ditemukan sebanyak 100.000 kasus.
-
Konsumsi Susu Formula di Indonesia Meningkat, Cakupan ASI Eksklusif Jauh dari Target WHO
Fenomena ini diperparah oleh algoritma media sosial yang seringkali menyasar ibu-ibu muda dengan iklan susu formula yang menawarkan iming-iming aduhai
-
Batas Konsumsi Gula, Garam, dan Lemak per Hari Menurut WHO
Tanpa disadari, konsumsi gula, garam, dan lemak dalam jumlah berlebih telah menjadi ancaman nyata bagi kesehatan masyarakat.
-
Gaza di Ambang Bencana: Stok BBM RS Habis dalam 3 Hari, WHO dan Pemerintah Palestina Beri Peringatan
Krisis bahan bakar di Gaza makin parah. Rumah sakit hanya mampu beroperasi tiga hari lagi jika pasokan tak datang. WHO beri peringatan serius.
-
Menkes RI Pimpin Pertemuan Tingkat Tinggi di WHO Jenewa, Bahas Soal Vaksin TBC
Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin, pimpin pertemuan tingkat tinggi di kantor pusat WHO di Jenewa membahas pengembangan vaksin TBC.
-
China Ambil Peran Kunci di WHO, Siap Gantikan AS sebagai Donatur Terbesar
China mengambil alih peran strategis sebagai penyumbang dana terbesar WHO, menggantikan peran Amerika Serikat yang memutuskan keluar pada Januari 2035
-
WHO Peringatkan Wabah Penyakit yang Dapat Dicegah dengan Vaksin Kembali Meningkat
Upaya imunisasi berada di bawah ancaman yang semakin besar karena misinformasi, pertumbuhan populasi, krisis kemanusiaan, dan pemotongan dana
-
Dampak Gempa di Myanmar: WHO Serukan Bantuan Mendesak
Myanmar butuh bantuan Rp 132 M pasca-gempa. WHO aktifkan tanggap darurat!
-
Anak Kekurangan Zat Besi Bisa Pengaruhi Prestasi Akademik di Sekolah
Hal ini menunjukkan bahwa banyak anak yang masih mengalami defisiensi zat besi akibat pola makan yang kurang optimal.
-
Tiongkok Respon Keputusan Trump Tarik AS dari WHO hingga Persoalan TikTok
Jubir Tiongkok Guo Jiakun tanggapi penarikan diri AS dari Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), diikuti persoalan melibatkan aplikasi TikTok.
-
WHO Buka Suara, Harapkan Amerika Serikat Tidak Keluar dari Keanggotaan
Selama 7 dekade lebih, WHO dan Amerika Serikat telah menyelamatkan banyak nyawa dan melindungi warga Amerika dan semua orang dari ancaman kesehatan
-
Lima Tahun Pandemi, WHO Desak Tiongkok Ungkap Asal Usul Virus Covid-19
Di tahun 2020 lalu, seluruh dunia mengaktifkan sistem darurat setelah WHO menerbitkan panduan komprehensif mengenai SARS-CoV-2 pertama
-
WHO Kerahkan Tim Ahli ke Kongo, Bantu Selidiki Penyakit Misterius
wHO mengatakan 30 orang dilaporkan meninggal karena penyakit ItU otoritas setempat mengatakan kepada Reuters 143 orang meninggal karena penyakit
-
WHO Umumkan Prakualifikasi Pertama untuk Tes Diagnostik Tuberkulosis
Tuberkulosis (TB) merupakan salah satu penyakit menular yang paling mematikan di dunia yang mengakibatkan lebih dari satu juta kematian setiap tahun
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved