TOPIK
HUT TNI
-
HUT ke-77 TNI pada 5 Oktober: Ada Defile Kendaraan Tempur dari Istana ke Bundaran HI
Selain defile kendaraan tempur, peringatan HUT TNI juga akan dimeriahkan dengan aksi akrobatik pasukan pesawat tempur TNI AU yang bernama Jupiter.
-
Kumpulan Link Twibbon HUT ke-76 TNI AU dan Download Logo
Berikut adalah link twibbon HUT ke-76 TNI AU dan download logo. Dilengkapi dengan cara bagikan ke sosial media.
-
Imparsial Beberkan 7 Poin Terkait Agenda Reformasi TNI yang Jadi Pekerjaan Rumah Pemerintah
Imparsial membeberkan 7 poin terkait agenda reformasi TNI yang menjadi pekerjaan rumah (PR) pemerintah saat ini.
-
Imparsial: Lemahnya Kontrol Sipil Jadi Faktor Penyebab Tersendatnya Reformasi TNI
Dalam rangka memperingati HUT Ke-76 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Imparsial menyatakan proses reformasi TNI belum selesai dijalankan.
-
Imparsial Soroti Lemahnya Kontrol Sipil Jadi Faktor Penyebab Tersendatnya Reformasi TNI
Dalam rangka memperingati HUT Ke-76 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Imparsial menyatakan proses reformasi TNI belum selesai dijalankan.
-
LDII Apresiasi TNI Tetap Setia Jaga NKRI: Tidak Tergoda Ambil Alih Kekuasaan
Sejak masih bernama Badan Keamanan Rakyat (BKR) lalu berganti nama menjadi Tentara Keamanan Rakyat (TKR) pada 5 Oktober 1945, TNI terus menjaga kedaul
-
Warga Antusias Datangi Pameran Alutsista di Depan Istana Presiden
Warga ramai-ramai mendatangi ruas Jalan Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, Selasa (5/10/2021) siang.
-
Mahfud MD: Sekarang TNI Lebih Profesional
Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan Mahfud MD menilai Tentara Nasional Indonesia (TNI) saat ini lebih profesional.
-
PARADE FOTO - Demo Udara Alutsista Meriahkan HUT Ke-76 TNI di Istana Merdeka Jakarta
Sebanyak 24 alutsista TNI yang terdiri dari 16 pesawat tempur TNI AU dan 8 helikopter TNI AD, AL dan AU terbang di atas Istana Merdeka. Ini fotonya
-
Ketika KSAL Terima Kejutan Kue Ulang Tahun Ke-76 TNI dari Wakapolri dan Kabareskrim
Gatot berharap sinergitas yang telah dibangun TNI dan Polri akan semakin tulus dan TNI semakin professional.
-
Perubahan Nama TNI: Mulai dari APRI, ABRI, hingga Kembali Menjadi TNI
Berikut perubahan nama TNI mulai dari APRI, ABRI, hingga kembali menjadi TNI.
-
HUT Ke-76 TNI, Bamsoet Ingatkan Ancaman Perang Ideologi
Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengapresiasi berbagai kinerja TNI, sehingga selalu berada di urutan pertama sebagai lembaga negara yang paling diperca
-
Panglima TNI Sematkan Brevet Wing Kehormatan Penerbang untuk Ketua MPR, Ketua DPR, Kapolri dan KSAL
Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto menyematkan Brevet Wing Kehormatan Penerbang Kelas I kepada empat Pejabat Negara di Apron Lanud Halim Perdana
-
Puan Maharani Jajal Jet Tempur dan Dapat Wing Penerbang TNI AU, Begini Kondisinya saat Bermanuver
Wing Penerbang ini diterima Puan setelah menjajal terbang (joy flight) dengan jet tempur TNI AU T-50i Golden Eagle.
-
Hari TNI 5 Oktober: Sejarah Dibentuknya TNI, Awalnya Bernama TKR
Berikut ulasan mengenai sejarah dibentuknya TNI mulai dari nama TKR, TRI, hingga TNI.
-
Apa Kata dan Harapan Masyarakat di Depan Istana Merdeka Tentang HUT Ke-76 TNI?
Sejumlah warga antusias berfoto bersama Alutsista TNI yang dipamerkan di depan Istana Merdeka Jakarta Pusat dalam rangka HUT Ke-76 TNI pada Selasa (5/
-
Muhaimin Iskandar: HUT Ke-76 TNI, Garda Terdepan Penjaga Kedaulatan NKRI
Bahkan, mengacu pada data Global Fire Power (GFP), kekuatan militer Indonesia berada di peringkat 16 dari 140 negara.
-
Pameran Alutsista HUT Ke-76 TNI di Depan Istana Sampai Besok, Pengunjung Boleh Foto Gratis
Mulai dari anak-anak hingga lansia terpantau berfoto bersama alutisista kebanggaan TNI yang digelar di depan Istana Merdeka Jakarta Pusat
-
Seloroh Presiden Jokowi, KSAD Jenderal Andika Sopiri Ibu Negara Naik Kendaraan TNI
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau pameran Alat Utama Sistem Senjata Tentara Nasional Indonesia (Alutsista) di sekitar Komplek Istana Kepresidenan
-
Pameran Alutsista HUT Ke-76 TNI Curi Perhatian Warga, Pengendara Buka Kaca dan Keluarkan Kamera
Pameran alutsista dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-76 TNI menarik perhatian para pengendara mobil dan motor di depan Istana Merdeka.
-
Beri Kejutan untuk Panglima TNI, Kapolri Sampaikan Pesan Ini dalam HUT Ke-76 TNI
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan ucapan atas hari jadi ke-76 Tentara Nasional Indonesia (TNI)
-
Sekjen PDI Perjuangan: Selamat HUT Ke-76 TNI, Solid dan Profesional Hadapi Tantangan Perang Modern
Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengatakan, partainya terus mendukung upaya TNI agar hadir sebagai kekuatan pertahanan yang disegani, solid.
-
Jokowi Dapat Laporan dari Komandan Dato Rusman, Situasi Perairan Laut Natuna Aman dan Kondusif
Presiden mendapatkan laporan dari Laksamana Pertama Dato Rusman bahwa kondisi perairan Natuna saat ini aman.
-
Terharu Diberi Kejutan Kapolri di HUT Ke-76 TNI, Panglima TNI: Bersatu, Berjuang, Kita Pasti Menang
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto mengaku sangat terharu atas kejutan yang diberikan Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo dalam rangka HUT TNI
-
Anggota Komisi I DPR RI Ungkap Tiga Tantangan Besar yang Dihadapi TNI Saat Ini
Sukamta menyatakan ada tiga tantangan besar yang dihadapi TNI, di antaranya ancaman keamanan regional dengan memanasnya situasi di Laut China Selatan.
-
Pimpin Upacara HUT ke-76 TNI, Jokowi Dapat Laporan Prajurit TNI: Ada Kapal China dan AS di Natuna
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menerima laporan prajurit TNI saat acara upacara HUT Ke-76 TNI di Halaman Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (5/10/2021).
-
Jokowi Minta TNI jadi Garda Terdepan Bantu Warga Hadapi Bencana Alam Hingga Pandemi Covid-19
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan peringatan HUT ke-76 TNI masih dilakukan dalam suasana Pandemi Covid-19.
-
Sambutan di Upacara HUT Ke-76 TNI, Presiden: Melawan Covid-19 Seperti Perang Berlarut-larut
Jokowi mengatakan, apabila diibaratkan sebagai perang, melawan virus Covid 19 saat ini seperti dalam perang yang berlarut-larut.
-
Jokowi Anugerahkan Bintang Militer kepada Tiga Prajurit TNI AD, AL dan AU
Tiga prajurit yang mendapat anugerah bintang militer adalah Kolonel Inf Anwar, Kapten Laut (T) Rohani Sapporo Nur dan Serka Wawan Agus.
-
Presiden Jokowi Pimpin Upacara Peringatan HUT ke-76 TNI di Istana Merdeka
Presiden Joko Widodo (Jokowi) memimpin upacara peringatan HUT Ke-76 TNI di Halaman Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (5/10/2021).
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved