TAG
Tim SAR
Berita
Foto (154)
-
Operasi Pencarian Resmi Ditutup, Anak Pelatih Valencia Dinyatakan Hilang, Tim SAR Tabur Bunga
Basarnas resmi menutup operasi pencarian satu orang warga negara Spanyol korban tenggelamnya kapal Putri Sakinah, Jumat (9/1/2026).
-
Jasad Putra Pelatih Valencia Ditemukan, Tim SAR Cari 1 Lagi Korban Kapal Tenggelam di Labuan Bajo
Jasad putra Martin Carreras Fernando ditemukan di pesisir Pantai Pede, Pulau Komodo, Nusa Tenggara Timur (NTT), Selasa (6/1/2026) sore.
-
Sodikin Hilang Usai Perahu yang Ditumpangi Tabrak Batang Kayu, 3 Temannya Selamat
Sodikin dilaporkan hilang terseret arus setelah perahu yang ditumpanginya menabrak batang kayu di Sungai Batang Pelepat, Dusun Koto Jayo.
-
Hujan Jadi Kendala Tim SAR Cari 49 Jiwa yang Masih Hilang di Tapanuli Tengah
Tim SAR gabungan itu terdiri dari unsur Basarnas, TNI, Polri, Pemerintah Daerah, masyarakat, dan keluarga korban
-
14 Orang Hilang di Bener Meriah, Tim SAR Butuh Dukungan Alat Berat untuk Pencarian
Tantangan yang dihadapi Tim SAR di Kabupaten Bener Meriah adalah kondisi lokasi pencarian, yang dipenuhi tumpukan material tanah dan kayu.
-
Kabasarnas soal Penanganan Bencana di Sumatra: Tim SAR Ekstra Kelelahan
Tantangan dalam melakukan operasi pencarian dan pertolongan terkait bencana yang melanda Aceh, Sumatera Barat, dan Sumatra Utara.
-
Lagi, Satu Korban Longsor Ditemukan di Lokasi Proyek PLTM Aek Sibundong Tapanuli Utara
Jenazah Anggiat Sahat Manalu (36) ditemukan pada pukul 16.19 WIB tak jauh dari lokasi dan berada di bawah bangunan yang runtuh.
-
Cara Warga Cilacap Bantu Tim SAR Cari Korban Longsor, Bambu Jadi Kunci
Warga setempat berinisiatif dengan menancapkan bambu yang diberi plastik di lokasi rumah yang tertimbun longsoran di Majenang, Cilacap, Jateng
-
Pria di Cianjur Diduga Lompat ke Sungai, setelah Dicari Ternyata Lagi di Rumah Teman
Seorang pria tinggalkan surat wasiat dan disebut terjun ke sungai. Setelah dicari selama dua hari, ternyata lagi di rumah temannya
-
Kementerian PU Turunkan Puluhan Personil dan Alat Berat Tangani Reruntuhan Gedung Ponpes Al Khoziny
Alat berat yang diturunkan ke Ponpes Al Khoziny meliputi 1 unit excavator breaker, 12 dump truck, 4 jack hammer, 3 bar cutter/blender serta 1 crane.
-
Tim SAR Gunakan Dua Metode untuk Cari Korban Reruntuhan Ponpes Al Khoziny Sidoarjo
Tim SAR gabungan menggunakan dua metode dalam melakukan pencarian korban dalam reruntuhan bangunan musala Ponpes Al Khoziny Sidoarjo, Jawa Timur.
-
Kisah Korban Selamat Ambruknya Musala Ponpes Al Khoziny, Tak Henti Berdoa, Petugas Merayap 3 Jam
Di atas wajah Taufan ada seng yang hanya berjarak tiga jari dan kondisinya gelap gulita, yang mana ruang gerak menjadi sempit.
-
Cerita Tim SAR Evakuasi Korban Reruntuhan Ponpes Al Khoziny Sidoarjo: Masih Merespons, Gerakkan Kaki
Sejumlah korban reruntuhan Pondok Pesantren Al Khoziny, Buduran, Sidoarjo, Jawa Timur, diduga masih terjebak di balik bangunan, Selasa (30/9/2025).
-
WNA Inggris yang Terseret Arus di Pantai Legian Ditemukan Meninggal Dunia Setelah 3 Hari Pencarian
Sejak hari pertama, tim SAR mengerahkan berbagai unsur penyelamatan baik melalui jalur laut maupun darat
-
Pria Usia 79 Tahun Hilang di Puncak Manik Tampomas Sumedang, Pencarian Hari ke-4 masih Nihil
Tim SAR gabungan yang terdiri dari Basarnas, BPBD, kepolisian, TNI, dan relawan menerapkan dua metode.
-
Dikira Hanyut di Sungai Brantas, Gunawan Ternyata Santai di Desa: Tim SAR Sudah Sisir Sungai 25 Km
Dikira hanyut, pemuda asal Kabupaten Kediri, Jawa Timur bernama Gunawan dicari Tim SAR selama 3 hari. Ternyata selamat dan ditemukan santai di desa.
-
2 Mahasiswa yang Terseret Ombak di Garut Masih Dicari, 1 Korban Selamat Sudah Masuk Kuliah
Inilah kabar terbaru soal dua mahasiswa yang hilang diterjang ombak di Garut, Jawa Barat, Minggu (20/7/2025). 1 Korban sudah berangkat kuliah lagi
-
Boat Terbalik di Selat Sipora, 7 Selamat dan 11 Korban Masih Dicari Tim SAR
Boat terbalik di Selat Sipora, 7 selamat dan 11 korban masih dicari Tim SAR Mentawai sejak Senin sore, 14 Juli 2025.
-
VIRAL Warga Seram Bagian Timur Bertaruh Nyawa Terjang Banjir Sungai Madoul Menandu Warga yang Sakit
Mereka tak punya pilihan lain selain menyeberangi sungai, Senin siang (7/7/2025) karena banjir telah mengisolasi jalan desa
-
Tim SAR Temukan Tiga Lagi Korban Tenggelam KMP Tunu Pratama Jaya
Tim SAR Gabungan kembali menemukan tiga korban tenggelamnya KMP Tunu Pratama Jaya di Perairan Selat Bali, Ketapang, Banyuwangi.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved