Profil Mochammad Afifuddin, Ketua KPU RI yang Terjerat Sanksi DKPP karena Kasus Jet Pribadi
Berikut adalah profil Mochammad Afifuddin, Ketua KPU RI yang dijatuhi sanksi oleh DKPP terkait kasus penggunaan private jet sebanyak 59 kali.
4. Tanah Seluas 115 m2 di KAB / KOTA KUNINGAN, HASIL SENDIRI Rp750.750.000
B. ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp267.200.000
1. MOTOR, HONDA ACB2J22B03AT Tahun 2014, HASIL SENDIRI Rp7.200.000
2. MOBIL, HONDA HONDA HR-V PRESTIGE Tahun 2019, HASIL SENDIRI Rp225.000.000
3. MOTOR, VESPA SPRINT S Tahun 2023, HASIL SENDIRI Rp35.000.000
C. HARTA BERGERAK LAINNYA Rp57.100.000
D. SURAT BERHARGA Rp----
E. KAS DAN SETARA KAS Rp467.250.210
F. HARTA LAINNYA Rp----
Sub Total Rp6.598.050.210
III. HUTANG Rp396.100.000
IV. TOTAL HARTA KEKAYAAN (II-III) Rp6.201.950.210
Diberi Sanksi oleh DKPP
Mochammad Afifuddin beserta empat Komisioner dan Sekjen KPU dijatuhi sanksi oleh Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) atas tindakan penggunaan jet pribadi sebanyak 59 kali selama masa kampanye Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
"Menjatuhkan sanksi peringatan keras kepada Muhammad Afifuddin, selaku Ketua merangkap anggota KPU, Idham Holik, Yulianto Sudrajat, Parsadaan Harahap, August Mellaz, masing-masing selaku anggota Komisi Pemilihan Umum terhitung sejak putusan ini dibacakan."
"Menjatuhkan sanksi peringatan keras kepada Bernad Darmawan Sutrisno selaku Sekretaris Jenderal Komisi Pemilihan Umum terhitung sejak putus ini dibacakan," kata Ketua DKPP, Heddy Lukito, dikutip dari YouTube DKPP, Rabu (22/10/2025).
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.