Jumat, 21 November 2025

Tekankan Pentingnya Revisi UU Kadin, Bamsoet Ingatkan Ancaman Oligarki Ekonomi

Bambang Soesatyo mengingatkan dominasi usaha besar asing dalam perekonomian nasional tidak bisa dipisahkan dari persoalan oligarki ekonomi.

Editor: Content Writer
Istimewa
ANCAMAN OLIGARKI EKONOMI - Wakil Ketua Umum Koordinator Bidang Politik, Pertahanan dan Keamanan Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Indonesia, Bambang Soesatyo, saat memimpin Rapat Koordinasi Nasional Bidang Politik, Pertahanan dan Keamanan KADIN Indonesia di Gedung KADIN Indonesia Jakarta, Kamis (20/11/2025). 

Badan Legislasi kemudian menugaskan Badan Keahlian DPR RI menyusun Naskah Akademik (NA) dan draft RUU. Proses penyusunan NA dan draft RUU sudah melewati sejumlah tahapan penting, antara lain pembagian tugas, penyusunan sistematika, serta melakukan diskusi dengan para akademisi dan pemangku kepentingan.

"Keseluruhan proses tersebut menunjukkan bahwa revisi UU KADIN disiapkan dengan matang dan melibatkan banyak pihak. Regulasi baru ini diharapkan dapat melahirkan KADIN sebagai lembaga modern, responsif, dan berorientasi pada pembangunan ekonomi nasional," pungkas Bamsoet. (*)

Baca juga: Kejuaraan Nasional Pelajar Tarung Derajat Digelar, Bamsoet: Bentuk Karakter Generasi Muda

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved