Bupati Situbondo Kritik Aturan yang Menekan Industri Hasil Tembakau: Untuk Rakyat Saya Harus Dukung
Situbondo tercatat sebagai penghasil tembakau terbesar ketiga di Jawa Timur, dengan produksi mencapai 12 ribu ton per tahun.
“Kami orang Madura, kami Nahdliyin. Selama kiai saya merokok, saya akan merokok. Ini bukan sekadar kebiasaan, tapi bagian dari budaya,” ujarnya disambut tawa hadirin.
Ia menilai pembatasan konsumsi rokok tidak serta-merta menurunkan jumlah perokok.
“Emang setelah ada pembatasan orang berhenti merokok? Tidak. Justru semakin banyak,” ujarnya.
Rio menyerukan agar pemerintah bersikap tegas dan berpihak pada keberlangsungan industri hasil tembakau.
“Dukung industri rokok selama bisa menciptakan lapangan kerja dan meningkatkan kesejahteraan rakyat. Jangan setengah hati,” tegasnya.
| Atap Asrama Ponpes di Situbondo Ambruk hingga Tewaskan Santri, Kemenag Terjunkan Tim |
|
|---|
| Santriwati Syok Saat Atap Ponpes di Situbondo Runtuh: Tiba-Tiba Ambruk |
|
|---|
| 3 Fakta Atap Asrama Santriwati di Ponpes Situbondo Ambruk, Kelayakan Bangunan Diselidiki |
|
|---|
| Kemenperin: Standardisasi Kemasan Tembakau Perlu Perhatikan Hak Kekayaan Intelektual |
|
|---|
| Atap Ponpes di Situbondo Ambruk: 1 Santri Meninggal Dunia, Belasan Lainnya Luka |
|
|---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.