Rumah Hakim Kasus Korupsi Jalan di Sumut Dibakar: 3 Pelaku Ditangkap, Ini Sosoknya
Khamozaro adalah hakim yang bertugas di Pengadilan Negeri Medan yang menyidangkan korupsi jalan di Sumut.
“Yang saya ketahui bahwa tim, penyidik terus bekerja,” ujarnya.
Khamozaro adalah ketua Majelis yang menyidangkan korupsi jalan di Sumut. Rumahnya dibakar pada Selasa (4/11/2025) pagi.
Ketika diwawancarai, ia menyebut, sebelum kebakaran kerap mendapatkan telepon dari nomor nomor yang tidak dikenal.
Apalagi, saat dia menjadi Ketua Majelis Hakim yang memimpin sidang terdakwa korupsi jalan, Direktur Utama PT Dalihan Na Tolu Grup, Akhirun Piliang alias Kirun dan anaknya, Direktur PT Rona Mora, Rayhan Dulasmi, yang ditangkap bersama Topan.
Sidang korupsi jalan di Sumut mulai bergulir sejak September 2025, dan turut menghadirkan sejumlah pejabat yang terlibat suap pembangunan jalan tertinggal itu.
"Cuman sering kali mendapatkan telfon, lalu dimatikan, hanya itu saja. (Tidak ada pengancam) cuman itu sering (telfon) lalu diangkat dimatikan," kata Khamozaro.
(Tribun Medan/Kompas.com)
Sebagian artikel ini telah tayang di Tribun-Medan.com dengan judul 3 Pelaku Pembakaran Rumah Hakim Khamozaro Waruwu Dikabarkan Ditangkap, Satu Diduga Sopir Korban
Sumber: Tribun Medan
| Sosok Erwin Saleh, Baru 3 Bulan Jabat Kadishub Kota Medan, Kini Tersangka Kasus Korupsi |
|
|---|
| Temuan Cacing Tanah di Menu MBG di Medan, Ini Penjelasan BGN |
|
|---|
| Prakiraan Cuaca Kota Medan Jumat, 14 November 2025: Waspada Hujan Ringan |
|
|---|
| Prakiraan Cuaca Kota Medan Selasa, 11 November 2025: Dominan Cerah Berawan, Sore Hujan Ringan |
|
|---|
| Ketua MA Minta Semua Pihak Tak Berspekulasi Soal Penyebab Kebakaran Rumah Hakim Khamozaro |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/tribunnews/foto/bank/originals/Rumah-hakim-Pengadilan-Negeri-Medan-Khamozaro-Waruhu.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.