TAG
Kontras
Berita
Foto (51)
-
KPK Analisis Laporan ICW dan KontraS Terkait Dugaan Pemerasan Rp 26,2 Miliar oleh 43 Anggota Polri
KPK segera menelaah laporan yang dilayangkan oleh ICW dan KontraS terkait tindak pidana pemerasan yang melibatkan 43 anggota Polri.
-
BREAKING NEWS: 43 Polisi Dilaporkan ke KPK atas 4 Kasus Pemerasan, dari DWP hingga Pembunuhan
ICW-Kontras laporkan 43 polisi ke KPK atas dugaan pemerasan empat kasus, dari pembunuhan hingga DWP, publik desak proses pidana…
-
KontraS: Polri Harus Evaluasi Kepemilikan Senpi Perusahaan Buntut Penembakan Petani Pino Raya
KontraS mendorong Polri untuk segera melakukan evaluasi dan pengawasan yang ketat terhadap Izin Kepemilikan Senjata Api
-
Koalisi Masyarakat Desak Prabowo Tunda Pelaksanaan UU KUHAP
Presiden Prabowo Subianto didesak untuk menunda pelaksanaan Undang-Undang Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (KUHAP) yang baru disahkan DPR.
-
Polemik Gelar Pahlawan Nasional Soeharto, Ini 10 Dosa Besar Presiden ke-2 RI Menurut KontraS
KontraS mencatat 10 dosa besar pelanggaran HAM oleh Soeharto selama memimpin masa Orde Baru.
-
KontraS Soroti CCTV Padam saat Kerusuhan Kwitang Berlangsung: Pola yang Selalu Berulang
Koordinator KontraS, Dimas Bagus Arya, mengatakan kondisi CCTV yang padam di tengah peristiwa besar bukan hal baru
-
KontraS Soroti Sederet Kejanggalan Terkait Penemuan Kerangka di Kwitang Jakarta Pusat
KontraS yang sejak awal menjadi pendamping keluarga selalu meminta kepolisian memberikan kabar terbaru soal temuan tersebut.
-
Gerakan Masyarakat Sipil Geruduk Kemenbud, Tolak Gelar Pahlawan untuk Soeharto
Gerakan Masyarakat Sipil menolak rencana pemerintah yang akan memberikan gelar Pahlawan Nasional kepada Presiden ke-2 RI, Soeharto.
-
KontraS: Soeharto Tak Layak Jadi Pahlawan Nasional, Otoriter Selama 32 Tahun
Jane menegaskan, gelar Pahlawan Nasional seharusnya adalah bentuk penghargaan tertinggi dari negara.
-
KontraS: Soeharto Tidak Layak untuk Diberikan Gelar Pahlawan
Andrie Yunus menyatakan pihaknya menolak usulan pemberian gelar Pahlawan Nasional kepada Presiden Kedua RI Soeharto.
-
Evaluasi HUT ke-80 TNI, KontraS: Tentara Jangan Terlibat Proyek Strategis Nasional Hingga MBG
Namun, dalam praktiknya, TNI justru terlibat dalam banyak hal seperti Proyek Strategis Nasional (PSN) hingga Makan Bergizi Gratis (MBG).
-
Catatan Evaluatif KontraS di HUT ke-80 TNI: Masuk Kampus, Cawe-cawe Ranah Ekspresi Digital
Kampus diserbu, influencer dipolisikan. Di balik parade HUT ke-80 TNI, KontraS ungkap catatan sipil yang bikin merinding.
-
Korban Kekerasan oleh TNI Meningkat Tiap Tahun, KontraS: Tersebar dari Aceh Sampai Papua
Dalam setahun terakhir, KontraS mencatat 23 peristiwa kekerasan di Papua dengan total 67 orang warga sipil menjadi korban.
-
KontraS Catat Kekerasan Tentara Terhadap Sipil Meningkat Usai Revisi UU TNI Disahkan
Dimas menekankan sejak proses revisi berlangsung, UU TNI banyak ditolak oleh kelompok masyarakat sipil hingga akademisi.
-
Perkap Baru Izinkan Senpi dalam Situasi Penyerangan, KontraS Sebut Potensi Abuse of Power
Senpi boleh digunakan saat penyerangan. KontraS, YLBHI, dan Amnesty khawatir aturan ini bisa picu abuse of power dan ancam hak warga.
-
KontraS Kritik Peraturan Kapolri Nomor 4 Tahun 2025: Berpotensi Terjadi Abuse of Power
KontraS mengritik Peraturan Kapolri (Perkap) Nomor 4 Tahun 2025 yang memungkinkan polisi akan tindak tegas penyerang fasilitas Polri.
-
KontraS Dampingi Keluarga Korban Orang Hilang ke ke Polda Metro Jaya, Desak Polisi Lakukan Pencarian
Menurutnya, Farhan hilang sudah sebulan lebih sehingga perlu adanya penjelasan dari pihak berwajib.
-
Kontras Kecewa Gugatan Terhadap Fadli Zon di PTUN Jakarta Tidak Ditangani Hakim Perempuan
Mereka kecewa PTUN Jakarta tidak mengabulkan permohonan masyarakat sipil agar gugatan mereka ditangani oleh para hakim perempuan.
-
Polisi Komunikasi dengan Keluarga Farhan dan Reno, Dua Orang yang Masih Hilang Pascademo
Lokasi terakhir Farhan dan Reno berada di kawasan Mako Brimob Polda Metro Jaya, Kwitang, Jakarta Pusat.
-
Farhan dan Reno Masih Hilang, KontraS: Terakhir Terlihat di Mako Brimob Kwitang
Dua orang demonstran yang dilaporkan hilang pasca-aksi akhir Agustus 2025 masih belum ditemukan hingga kini.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved