TOPIK
MotoGP
-
MotoGP 2027 - Gegara Marc Marquez, Honda Minder di Bursa Transfer Pembalap
Marc Marquez membuat minder pabrikan Honda dalam bermanuver di bursa transfer pembalap MotoGP 2027.
-
Jumlah Crash Pembalap MotoGP 2025: Marc Marquez Bukan yang Terbanyak, Adik Rossi Pecah Telur
Marc Marquez bukan lagi hobi crash karena jumlah jatuh MM93 musim ini termasuk sedikit, adik Valentino Rossi pecah telur di Sepang.
-
Ramai Transfer Fabio Quartararo Gabung Honda di MotoGP 2027: Faktor Gaji, Gantikan Pecco Tak Ideal
Teori Fabio Quartararo membelot dari Yamaha ke Honda pada transfer pembalap MotoGP 2027 muncul karena faktor pengembangan motor dan besaran gaji.
-
Deputi Marc Marquez Berkorban Luar Biasa, Ducati Nomor 1 di Kepala Michele Pirro
Michele Pirro yang ditunjuk Ducati menjadi pengganti Marc Marquez di sisa balapan MotoGP 2025 lebih memikirkan perkembangan motor daripada hasil.
-
Tak Ada Marc Marquez, Pecco Bagnaia Tetap Ukir Prestasi dalam Rekor Pole Position
Marc Marquez absen balapan hingga akhir musim, Ducati masih punya Pecco Bagnaia yang mengukir prestasi lewat raihan pole position.
-
Update Transfer MotoGP 2027 - Mainkan Trik Depak Pecco Bagnaia, Adik Marc Marquez Modus Bantu Ducati
Alex Marquez memainkan kartu 'AS-nya' untuk bisa bergabung ke pabrikan Ducati susul Marc Marquez di MotoGP 2027 dengan cara mendepak Pecco Bagnaia.
-
Keraguan Joan Mir Terjawab, Jagoan Honda Mulai Pede dan Ogah Lihat Notifikasi Crash
Keraguan Joan Mir soal kemajuan Honda perlahan terjawab, JM36 mulai optimis dan ogah liat nitifikasi crash lagi saat balapan.
-
Transfer Pembalap Terbaru: Veda Ega Pratama ke Moto3 Bersama Honda Team Asia Gantikan Furusato
Veda Ega Pratama dikabarkan naik ke kelas Moto3 setelah menjadi runner-up Red Bull Rookies Cup 2025, ia akan menggantikan Taiyo Furusato.
-
MotoGP 2025 Ternyata Menyenangkan Tanpa Marc Marquez
Absennya Marc Marquez di dua balapan terakhir MotoGP 2025 ternyata andil memberikan juara baru di setiap serinya.
-
Jorge Martin Absen Balapan Lagi, Aprilia Tanpa sang Juara Bertahan di MotoGP Portugal 2025
Aprilia telah memastikan bahwa Jorge Martin absen balapan lagi, tim asal Noale tak diperkuat juara bertahan di MotoGP Portugal.
-
Update Kondisi Noah Dettwiler, Pembalap Moto3 setelah Kecelakaan Horor di GP Malaysia
Kondisi terbaru pembalap Moto3 setelah alami kecelakaan horor di GP Malaysia, Noah Dettwiler dikabarkan stabil namun kritis.
-
Begini Kondisi Dua Pebalap Moto3 yang Alami Kecelakaan Fatal di Sepang
Kondisi dua pembalap Moto3 setelah mengalami kecelakaan mengerikan di Sikruit Sepang, Malaysia.
-
Pecco Bagnaia Cs Geram dengan Keputusan Dorna setelah Kecelakaan Horor di Moto3
Geramnya Pecco Bagnaia dan rider elite MotoGP soal keputusan Dorna tetap melanjutkan balapan setelah kecelakaan horor Moto3.
-
Jadwal MotoGP 2025 setelah GP Malaysia: Kans Pecco Bagnaia Lunasi Dendam di Portugal
MotoGP 2025 lanjut ke Portugal setelah seri balapan Malaysia rampung, Pecco Bagnaia punya peluang untuk balas dendam di kampung halaman CR7.
-
Klasemen MotoGP 2025 setelah GP Malaysia 2025: Bagnaia Tukar Posisi dengan Bezzecchi di 3 Besar
Posisi Francesco Bagnaia di tiga besar klasemen MotoGP 2025 tergusur Marco Bezzecchi setelah insiden yang dialami Pecco di Sepang.
-
Hasil MotoGP Malaysia 2025: Alex Marquez Menang, Marco Bezzecchi Unggul 5 Poin atas Pecco Bagnaia
Alex Marquez memenangi MotoGP Malaysia 2025, sementara Marco Bezzecchi naik posisi 3 klasemen unggul lima poin dari Pecco Bagnaia.
-
Bursa Transfer Pembalap MotoGP 2027: Acosta Penuhi Kriteria VR46, Pecco Bagnaia Datang Mengacau
Transfer pembalap MotoGP 2027 datang dari tim Rossi, VR46 yang sudah klik dengan Pedro Acosta, tetapi Pecco Bagnaia bisa bikin dilema dan kekacauan.
-
388 Poin Alex Berbuah Sejarah di MotoGP 2025, Marc Marquez: Kita Juara Bersama, Adikku
Sejarah baru tercipta di MotoGP 2025 di mana posisi 1-2 di klasemen akhir merupakan pasangan pembalap bersaudara, Marc Marquez dan Alex Marquez.
-
Jadwal MotoGP Malaysia 2025 Live TRANS7: Main Race Jam 14.00 WIB, Bagnaia Amankan P3 Klasemen
Balapan utama MotoGP Malaysia 2025 dimulai pada pukul 14.00 WIB live TRANS7 atau streaming Vidio, Bagnaia wajib menang lagi.
-
Cerita di Balik Pecco Bagnaia Menang Sprint Race Malaysia, FB63: Saya Tidak Tahu Penyebabnya
Pecco Bagnaia tidak tahu apa yang dilakukan timnya sampai berhasil raih pole position dan menang sprint race MotoGP Malaysia 2025.
-
Update Klasemen MotoGP 2025: Alex Marquez Tutup Buku, Bagnaia vs Bezzecchi Rebutan P3
Alex Marquez tutup buku setelah resmi segel runner-up Kejuaraan Dunia MotoGP 2025, Bagnaia berjuang finis P3 lawan Bezzechi.
-
Hasil Sprint Race MotoGP Malaysia 2025: Pecco Bagnaia Menang, Ducati Party di Sirkuit Sepang
Ducati party resmi terjadi di sprint race MotoGP Malaysia 2025 setelah tiga pembalap Borgo Panigale mengamankan ketiga podium.
-
Update Transfer Pembalap MotoGP 2026: Ducati Blokir Tukar Tempat Pecco Bagnaia dengan Diggia
Ducati menutup rapat ide pertukaran pembalap antara Diggia dengan Pecco Bagnaia pada transfer pembalap MotoGP 2026.
-
Starting Grid MotoGP Malaysia 2025: Pecco Bagnaia Diganggu Marquez dan Morbidelli di Front Row
Starting grid MotoGP Malaysia 2025, Pecco Bagnaia seperti biasa berada di barisan terdepan sebagai pole sitter. Ia unggul dari Quartararo dan Alex.
-
Hasil Kualifikasi MotoGP Malaysia 2025: Kesempatan Quartararo Pole Position Dibuyarkan Pecco Bagnaia
Hasil kualifikasi MotoGP Malaysia 2025 di Sirkuit Sepang, dominasi Pecco Bagnaia tampak sejak sesi latihan hingga mendapatkan pole position.
-
Jadwal Sprint Race MotoGP Malaysia 2025: Balapan Jam 14.00 WIB, Dimulai Rebutan Pole Position
Sprint race MotoGP Malaysia 2025 jam 14.00 WIB, Pecco Bagnaia cs berjuang rengkuh pole position terlebih dulu di Sirkuit Sepang.
-
10 Pembalap Lolos Q2 MotoGP Malaysia 2025: Alex Marquez Lolos, Bagnaia & Aldeguer dari Q1
Alex Marquez berhasil amankan satu tempat di Q2 MotoGP Malaysia 2025, Pecco Bagnaia dan Fermin Aldeguer akan berjuang dari Q1.
-
Hasil Practice MotoGP Malaysia 2025: Pedro Acosta Tercepat, Alex Marquez Selamatkan Nasibnya ke Q2
Pedro Acosta jadi pembalap tercepat dalam sesi Practice MotoGP Malaysia 2025, Alex Marquez di penghujung sesih selamat dari ancaman tak lolos Q2.
-
Sepang Clash 2015 - Marc Marquez Sindir Valentino Rossi sebagai Penendang yang Andal
Marc Marquez memperjelas melalui perkataan dan gerakan bahwa Valentino Rossi menendang dirinya pada insiden Sepang Clash 2015 di Malaysia.
-
Transfer Pembalap MotoGP 2027: Fabio Quartararo Hengkang dari Yamaha, Mulai Incar Tim Baru
Fabio Quartararo bikin transfer pembalap MotoGP 2026 dimulai lebih dini gegara ultimatum Yamaha, El Diablo berburu tim baru.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved