TOPIK
Royal Family
-
Pangeran Philip Pernah Bandingkan Meghan Markle dengan Wallis Simpson, Janda yang Nikahi Bangsawan
Sebelum Meghan Markle, seorang janda Amerika yang menikahi keluarga kerajaan Inggris, wanita lain juga pernah mengalami hal yang sama.
-
Pangeran Harry Murka saat Kakaknya Tanya Soal Meghan Markle: Kamu Pikir Kamu Siapa?
Keretakan hubungan dua cucu Ratu Elizabeth II, Pangeran William dan Pangeran Harry, kerap dihubungkan dengan jalinan asmara Harry dan Meghan Markle.
-
Ratu Elizabeth II Berduka, Teman Terdekat dan Terpercayanya Meninggal di Usia 101 Tahun
Salah seorang teman terdekat Ratu Elizabeth II, Ann Fortune FitzRoy, Duchess of Grafton meninggal di usia 101 tahun.
-
Meghan Markle Pernah Diberi Hak Istimewa oleh Ratu saat Natal yang Tidak Dinikmati Kate Middleton
Pada 2017, Meghan Markle diberi keistimewaan oleh Ratu yang tidak pernah dirasakan Kate Middleton.
-
Meghan Markle Menang atas Banding yang Diajukan Surat Kabar Mail: Ini Bukan Hanya Untuk Saya
Pengadilan di London menolak permohonan banding The Mail atas penerbitan surat Meghan Markle kepada ayahnya, setelah ia menikah dengan Pangeran Harry
-
Barbados Berubah Jadi Republik, Ini Negara yang Masih Akui Ratu Elizabeth sebagai Kepala Negara
Barbados yang kini menjadi negara republik telah mencopot Ratu Elizabeth sebagai kepala negara. Negara mana lagi yang masih akui ratu?
-
Kecanggihan Ponsel Anti-Hacker Milik Ratu Elizabeth, Dibuat Badan Intel hingga Dua Kontak Spesial
Beda dari anggota kerajaan lain, Ratu Elizabeth II ternyata memiliki ponsel khusus yang menjamin kerahasiaan obrolannya terjaga.
-
Pangeran Charles Bantah Tuduhan Dia Mempertanyakan Warna Kulit Putra Harry dan Meghan
Juru Bicara Pangeran Charles membantah tuduhan bahwa pewaris takhta itu yang mempertanyakan warna kulit putra Pangeran Harry dan Meghan Markle
-
Kerap Korek Percintaan Pangeran Harry, Investigator Ini Menyesal Rebut Kehidupan Normal Suami Meghan
Seorang investigator swasta mengutarakan maaf kepada Pangeran Harry lantaran telah "merampok" kehidupan normal bangsawan Kerajaan Inggris itu.
-
Merasa Sudah Lebih Baik, Ratu Elizabeth akan Gelar Acara Natal di Sandringham
Ratu Elizabeth dikabarkan memberitahu keluarganya bahwa dirinya cukup sehat untuk menjadi tuan rumah acara Natal di kediaman pribadinya di Sandringham
-
Pakar Kerajaan Prediksi Pangeran Harry dan Meghan Markle Rencanakan Wawancara Kedua dengan Oprah
Seorang pakar kerajaan mengaku tak kaget bila Pangeran Harry dan Meghan Markle mempersiapkan wawancara kedua bersama Oprah Winfrey.
-
Ratu Elizabeth II Hadiri Upacara Pembaptisan Cicit
Ratu Elizabeth menghadiri upacara perayaan pembaptisan dua cicitnya pada Minggu (21/11/2021).
-
74 Tahun Pernikahan Ratu Elizabeth dan Pangeran Philip, Begini Penampilan Ratu di Hari Bahagianya
Ratu Elizabeth II dan Pangeran Philip menikah tepat 74 tahun lalu, 20 November 1947 di Westminster Abbey. Begini penampilannya.
-
Kembali Muncul di Publik, Ratu Elizabeth Tampil dengan Tangan Berwarna Ungu, Ahli Sebutkan Hal Ini
Ratu Elizabeth II akhirnya kembali muncul di hadapan publik pada Rabu (17/11/2021). Namun, kemunculannya membuat warga khawatir dengan warna tangannya
-
Pangeran Harry dan Meghan Markle Tak akan Rayakan Natal Bersama Ratu Elizabeth II
Pangeran Harry dan Meghan Markle tidak akan ke Inggris untuk menghadiri acara Natal bersama Ratu Elizabeth II.
-
Ratu Elizabeth Kembali Tampil di Publik, Warga Khawatirkan Tangannya yang Tampak Ungu, Ini Kata Ahli
Ratu Elizabeth tampil di publik setelah sempat alami masalah kesehatan. Namun tangannya yang tampak ungu membuat sejumlah pihak khawatir.
-
Kesehatan Membaik, Ratu Elizabeth II akan Kembali Tampil di Publik
Ratu Elizabeth II Inggris akan kembali tampil di depan publik, pertama kali sejak dirawat di rumah sakit pada Oktober lalu.
-
Kesehatannya Dikhawatirkan, Ratu Dikabarkan Persiapkan Pangeran Charles & William Ambil Alih Takhta
Ratu Elizabeth II dikabarkan mempersiapkan Pangeran Charles dan Pangeran William, di tengah kekhawatiran seputar masalah kesehatannya
-
Pangeran Harry Panik dan Merasa Bersalah Dengar Kabar Ratu Elizabeth Dirawat di Rumah Sakit
Pangeran Harry disebut panik setelah mendengar kabar bahwa neneknya, Ratu Elizabeth II dilarikan ke rumah sakit bulan ini.
-
Ratu Elizabeth II Batal Hadir di Konferensi Iklim Cop26 Glasgow, Hanya akan Kirim Pesan Video
Ratu Elizabeth II tidak akan terbang ke Glasgow, Skotlandia untuk menghadiri konferensi perubahan iklim Cop26 pada 1 November mendatang.
-
Disarankan Istirahat, Ratu Elizabeth II Batal Hadiri COP26
Disarankan oleh dokter untuk beristirahat, Ratu Inggris Elizabeth II batal hadir dalam konferensi perubahan iklim COP26.
-
SOSOK Putri Mako, Keponakan Kaisar Jepang yang Rencana Pernikahannya Ditentang Banyak Pihak
Putri Mako, akan segera menikah dengan Kei Komuro. Begini kisah cinta mereka dan alasan pernikahan ini penuh kontroversi
-
Harus Istirahat, Ratu Elizabeth II Lewatkan Ibadah Minggu di Gereja
Ratu Elizabeth II tidak beribadah di gereja pada hari Minggu (24/10/2021) setelah diperintahkan dokter untuk istirahat.
-
Ratu Elizabeth II Dirawat Semalaman di Rumah Sakit, Sempat Batalkan Agenda
Ratu Elizabeth II dibawa ke rumah sakit di London pada Rabu (20/10/2021) sore waktu setempat setelah membatalkan agenda tur kerajaan.
-
Ratu Elizabeth II Tolak Gelar Oldie of the Year, Merasa Tak Memenuhi Kriteria
Ratu Elizabeth II menolak gelar Oldie of the Year. Dengan sopan menolak penghargaan itu karena merasa tak memenuhi kriteria.
-
PM Belanda Sebut Keluarga Kerajaan Boleh Menikah dengan Sesama Jenis Tanpa Takut Takhta Dicopot
Perdana Menteri \Mark Rutte menyebut anggota keluarga kerajaan Belanda kini boleh menikahi pasangan sesama jenisnya tanpa takut kehilangan takhta
-
Pangeran Harry dan Meghan Ingin Lilibet Dibaptis di Windsor, Pangeran William Disebut Tak Setuju
Pangeran Harry dan Meghan Markle berkeinginan melakukan pembaptisan Lilibet di Kastil Windsor, tapi Pangeran William disebut tidak menyetujuinya
-
Dugaan Bullying Pangeran William Disebut Jadi Penyebab Harry-Meghan Hengkang dari Kerajaan Inggris
Dugaan pembully-an Pangeran William kepada Pangeran Harry dan Meghan Markle disebut jadi pendorong pasangan itu keluar dari kerajaan Inggris.
-
Dugaan Bullying Pangeran William Disebut Jadi Penyebab Harry-Meghan Keluar dari Kerajaan Inggris
Dugaan pembully-an Pangeran William kepada Pangeran Harry dan Meghan Markle disebut jadi pendorong pasangan itu keluar dari kerajaan Inggris.
-
Gelar untuk Bayi Putri Beatrice Terungkap, Diambil dari Keturunan Bangsawan Italia Keluarga Ayahnya
Meski nama bayi Putri Beatrice belum diumumkan, namun gelar untuk bayi itu sudah ditentukan.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved