TAG
gas
Berita
-
Menperin Agus Gumiwang Janji Kawal Penerapan Gas Murah Bagi Industri: Nobody Left Behind!
Kemenperin menegaskan prinsip nobody left behind agar seluruh sektor mendapat alokasi gas sesuai kontrak meski masih ada kendala suplai.
-
Dilanda Krisis Energi, Iran Tidak Lagi Mampu Memasok Gas ke Irak
Meskipun memiliki beberapa cadangan minyak dan gas terbesar di dunia, Iran sedang bergulat dengan krisis energi yang parah.
-
Netanyahu: Mesir Borong Kesepakatan Gas dengan Israel Nilainya Capai Rp 550 Triliun
Netanyahu umumkan kesepakatan gas Israel-Mesir senilai Rp550 triliun. Aliran gas dari Leviathan kian kukuhkan Israel sebagai kekuatan energi regional
-
Kronologi Mobil MBG Tabrak Siswa SD di Cilincing Jakarta Utara, 20 Korban Luka-luka
Sebuah mobil MBG menerobos pagar SDN Kalibaru 01 Pagi, Cilincing, Jakarta Utara, dan menabrak sejumlah siswa yang sedang berkegiatan di lapangan.
-
Jaga Pasokan Gas Nasional, FSRU Lampung Terima Kargo LNG ke-20
Hingga 14 November 2025, FSRU Lampung menerima 20 kargo LNG dengan volume mencapai ±58,03 juta MMBTU.
-
Permintaan Melonjak, LNG Indonesia Masih Kompetitif di Fase Transisi Energi Dunia
Posisi Indonesia di pasar gas alam cair (LNG) Asiadinilai masih kuat meski menghadapi persaingan ketat dari Amerika Serikat dan Qatar.
-
Hingga September 2025, PGN Gagas Salurkan 1,63 BBTUD BBG untuk Sektor Transportasi
Per September 2025, total BBG yang disalurkan PGN Gagas untuk sektor transportasi mencapai 1,63 billion british thermal unit per day (BBTUD).
-
Relokasi Pipa Gas di Jalan Gorowong Karawang Jabar Rampung dalam 60 Jam
Relokasi merupakan bagian dari dukungan PGN terhadap pembangunan Underpass Gorowong yang merupakan proyek strategis Pemkab.
-
Pengusaha Keramik Siap Dukung Program Rumah Prabowo, Asalkan Pasokan Gas Murah Terjamin
Gas murah yang dimaksud adalah gas dengan harga khusus sesuai kebijakan Harga Gas Bumi Tertentu (HGBT).
-
Modus Pengoplosan Ratusan Tabung Gas Subsidi di Pekanbaru Terungkap, Polisi Tangkap 2 Pelaku
Polda Riau ungkap pengoplosan gas subsidi di Pekanbaru, amankan 603 tabung LPG dan dua pelaku di Marpoyan Damai.
-
Gapembi Optimis Program MBG Ikuti Jejak Sukses Konversi Energi
sebagian kalangan yang meragukan program Makan Bergizi Gratis pada akhirnya akan melihat manfaat nyata yang dihasilkan.
-
MK Tegaskan Biaya Transportasi Gas Elpiji 3 Kg Bukan Objek Pajak
Tindakan memajaki yang bukan objek pajak merupakan tindakan perampokan kepada masyarakat karena dilakukan tanpa berdasar UU.
-
Industri Keramik Sudah Rumahkan Karyawannya Imbas Pasokan HGBT Tersendat
Terdapat kejanggalan dalam kondisi pasokan gas kali ini, terkhusus untuk industri yang menerima kebijakan HGBT dari pemerintah.
-
Menperin Agus Gumiwang Pastikan Program HGBT Tetap Berjalan
Kementerian Perindustrian berkomitmen untuk selalu mendampingi pelaku industri agar kebijakan HGBT dapat berjalan konsisten.
-
Pengusaha Khawatir Pasokan Gas Industri Tersendat: Memberatkan, Bisnis Makin Suram
Gas bumi untuk industri oleokimia tidak hanya sebagai sumber energi, tetapi menjadi bahan penolong pembuat gas hidrogen.
-
Industri Keluhkan Pasokan Gas Dibatasi, Ketua Umum Kadin Yakin Ada Solusi Terbaik
Pembatasan tanpa mitigasi yang jelas akan menurunkan produktivitas dan akan berdampak negatif bagi ekonomi secara luas.
-
Sembilan Langkah Mencegah Risiko Bahaya Penggunaan Tabung Gas LPG di Rumah
Kebocoran gas LPG yang diakibatkan kurang tepatnya memasang regulator hingga kebocoran selang gas bisa menjadi pemicu utama kebakaran.
-
Pasokan Gas Murah ke Industri Dibatasi, Bentuk Perlawanan Terhadap Kebijakan Prabowo
Program HGBT telah ditetapkan pemerintah melalui Peraturan Presiden dengan harga sekitar 6,5 dolar AS per MMBTU.
-
Pasokan HGBT Dikurangi, Kemenperin Sebut Bikin Industri RI Kalah Saing dan Akhirnya Terjadi PHK
Kebijakan pembatasan HGBT bertentangan dengan arah kebijakan Presiden Prabowo Subianto dalam Asta Cita.
-
Bahlil Pamer Produksi Minyak Bumi Lampaui Target Pertama Kali Sejak 2008: Ini Bukan Kacang Goreng
Jika dirata-rata, produksi minyak bumi pada semester I 2025 mencapai 602,4 MBOPD atau 99,5 persen dari target.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved