TOPIK
Beras Oplosan
-
Kejagung Koordinasi dengan Polri Hingga Kementan Tindaklanjuti Arahan Prabowo Soal Beras Oplosan
Kejaksaan Agung menyatakan siap menindaklanjuti arahan Presiden Prabowo Subianto guna mengusut kasus beras oplosan
-
Prabowo Geram Mafia Pangan Rugikan Negara Rp 100 Triliun: Ini Subversi Ekonomi
Prabowo geram liat ulah mafia pangan tanah air, praktik ini akibatkan subversi ekonomi karena merugikan rakyat kecil dan negara hingga Rp 100 triliun
-
Hari Libur, Mentan Mendadak Dipanggil Presiden Prabowo di Bandara Halim, Bahas Mafia Beras?
Kehadiran Mentan di lokasi yang sama dengan Presiden memicu perhatian publik, mengingat sejumlah isu strategis tengah mencuat.
-
Beredar Beras Oplosan, Berikut Cara Membedakannya
praktik oplos yang tidak diperbolehkan dan mengandung delik pidana adalah jika menggunakan beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP).
-
Senator Angelo: Persoalan Beras Oplosan Jadi Perhatian Anggota DPD RI Saat Reses
DPD RI menemukan di daerah bahwa ada beras yang tidak sesuai ukurannya seperti tertulis dalam kemasan. Misalnya kemasan 50 kg namun hanya 49 Kg.
-
Harga Beras Premium Mulai Turun Usai Mentan Amran Sikat Pelaku Pengoplosan
Satgas Pangan Polri tengah menyelidiki kasus dugaan pengoplosan beras premium oleh beberapa produsen besar.
-
Kasus Beras Oplosan Dinilai Mencederai Integritas Pangan Nasional
Anggota Komisi IV DPR RI, dari Fraksi Nasdem Arif Rahman menyebut maraknya praktik beras oplosan di pasaran telah merugikan konsumen.
-
Soal Kasus Beras Oplosan, Mentan Andi Amran Minta Produsen Sadar
Amran menyebut pihaknya menemukan peredaran 212 merek beras yang tak sesuai standar mutu dan takaran di pasaran.
-
Soal Kasus Beras Oplosan, Kapolri Sebut Masih Tunggu Hasil Laboratorium
Sejauh ini, lanjut Sigit, sudah ada 25 produsen beras yang dimintai keterangannya oleh penyidik Dittipideksus Bareskrim Polri
-
Ratusan Merek Beras Oplosan Beredar, Komisi IV DPR Minta Pemerintah Tegas
Sebanyak 212 merek beras yang dijual ke masyarakat merupakan beras oplosan dan tidak memenuhi standar kualitas, mutu, serta volumenya.
-
Kementan Ungkap Hasil Uji Beras Food Station Cipinang di 5 Laboratorium: Tak Penuhi Syarat Mutu
Tidak ada alasan logis bagi harga beras berada di atas HET, mengingat kondisi produksi dan stok nasional dalam kondisi sangat baik.
-
Kasus Beras Oplosan Dinilai Telah Penuhi Bukti Permulaan Cukup untuk Diproses Hukum
Wakil Ketua Komisi IV DPR RI meminta aparat penegak hukum segera membawa kasus pengoplosan beras ini ke tingkat penyidikan.
-
Kompolnas Desak Polri Tindak Tegas Pelaku Pengoplosan Beras: Ini Bukan Kejahatan Ringan
Kasus pengoplosan beras tidak bisa dianggap enteng karena menyangkut langsung stabilitas pangan nasional
-
Pimpinan Komisi III DPR Desak Polisi dan Kejagung Usut Tuntas Aktor di Balik Beras Oplosan
Ahmad Sahroni, mendesak Polri dan Kejaksaan Agung (Kejagung), untuk segera membongkar pihak-pihak di balik praktik beras oplosan
-
Sidak Beras Oplosan di Pasar, Pedagang Ketahuan Curangi Timbangan Beras
Polisi dengan sopan meminta agar sejumlah karung dari berbagai merek beras ditimbang untuk memastikan timbangannya pas.
-
Diperiksa Satgas Pangan Polri Soal Beras Oplosan, Alfamidi Setra Pulen Buka Suara
Ari Supriyanti Rikin memastikan produk beras yang dijual berkualitas dan memenuhi standar mutu dan aspek keamanan pangan konsumen
-
Mentan Klaim Potensi Kerugian Kasus Beras Oplosan Rp 99 Triliun Per Tahun: Jelas Rugikan Masyarakat
Menteri Pertanian Amran Sulaiman mengklaim potensi kerugian dalam kasus beras oplosan mencapai Rp 99 triliun per tahunnya.
-
Mentan Ungkap Sejumlah Merek Sudah Tarik Beras Oplosan dan Sesuaikan Harga
Sebelumnya Kementan bersama tim pengawasan telah melakukan uji sampel terhadap 268 merek beras yang tersebar di berbagai wilayah Indonesia
-
Soal Beras Oplosan, Anggota DPR: Segera Dituntaskan, Jangan Berlarut-larut
Daniel mengingatkan bahwa penanganan yang lamban bisa memicu kepanikan di tengah masyarakat.
-
Titiek Soeharto Sentil Menko di Kasus Beras Oplosan: Turun Tangan, Jangan Diam Saja
Titie Soeharto, meminta menteri koordinator turut aktif dan tidak diam dalam kasus beras oplosan yang diungkap Kementerian Pertanian.
-
Menteri Amran Sulaiman: Pejabat Eselon II Kementerian Pertanian Jadi DPO
Menteri Pertanian Amran Sulaiman menepis anggapan langkah tegasnya dalam memberantas mafia pangan merupakan strategi pencitraan.
-
Anggota DPR ke Mentan: Jangan-jangan Seluruh Pangan Kita Oplosan, yang Ketahuan Baru Beras
Daniel Johan mendorong pemerintah untuk menjadikan kasus beras oplosan sebagai momentum reformasi tata niaga pangan nasional.
-
Rapat dengan Komisi IV DPR, Mentan Lapor Perkembangan Penanganan Beras Oplosan
Dia menyoroti perbedaan mencolok antara harga di tingkat petani atau penggilingan yang menurun, dengan harga di tingkat konsumen yang meningkat.
-
Profil PT Food Station, BUMD Jakarta yang Terseret Kasus Dugaan Beras Oplosan
PT Food Station Tjipinang Jaya, sebuah BUMD bidang pangan di DKI Jakarta, terseret dalam kasus dugaan beras oplosan.
-
Daftar 26 Merek Beras yang Diduga Mutu dan Takaran Tidak Sesuai Regulasi
Dugaan praktik curang pengoplosan beras premium dengan beras berkualitas lebih rendah melibatkan berbagai merek ternama. Berikut daftar 26 mereknya.
-
Kasus Dugaan Beras Oplosan, Satgas Pangan Polri Sudah Periksa 22 Saksi
Pemeriksaan ini dilakukan sebagai bagian dari upaya penindakan praktik curang standar mutu dan takaran beras
-
DPR Minta Polisi Segera Ungkap Sindikat Kasus Beras Oplosan, Baik Individu Maupun Perusahaan
Anggota Komisi III DPR RI, Abdullah, mendesak penegak hukum mengusut kasus beras oplosan dari 212 merek beras di pasaran.
-
Satgas Pangan Polri Kembali Periksa 25 Pemilik Merek Beras Diduga Tak Sesuai Takaran
Helfi menyebut penyidik Satgas Pangan Polri telah melakukan pemeriksaan terhadap 6 PT dan 8 pemilik merek beras kemasan 5 kg.
-
Bukan Cuma Anggota DPRD DKI, Jejak BUMD Terendus di Skandal Beras Oplosan
Skandal beras oplosan Rp99 T menyeret BUMD DKI, PT Food Station. Pemeriksaan direksi tengah berlangsung, Satgas Pangan turun tangan.
-
Besok Komisi IV DPR Panggil Mentan Amran Bahas Kasus Beras Oplosan: Harus Ada Tindakan, Biar Jera
Kementerian Pertanian bersama Satgas Pangan menemukan sebanyak 212 merek beras yang produknya tidak sesuai standar atau berisi beras oplosan.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved