Rabu, 19 November 2025

Tribunners / Citizen Journalism

KPI dan Tantangan Ruang Publik Digital: Saatnya Penguatan Regulasi

Penguatan KPI jadi benteng ruang publik digital, sinergi dengan DPR wujudkan penyiaran sehat dan bermartabat.

Editor: Glery Lazuardi
mediaindonesia.com
KOMISI PENYIARAN INDONESIA - Audiensi KPI bersama DPR, menegaskan penguatan KPI sebagai benteng ruang publik di era digital. 

Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas)   

Wakil Ketua MPR RI periode 2024–2029  

Ketua Fraksi Partai Demokrat DPR RI  

Informasi pribadi  

Tempat/Tanggal Lahir  

Bandung 24 November 1980 (umur 44) 

Latar Belakang Pendidikan   

Universitas Curtin, Perth  

Universitas Teknologi Nanyang  

Institut Pertanian Bogor  

Pekerjaan  

Politikus 

Saya menegaskan pentingnya penguatan Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) sebagai benteng penjaga kualitas ruang publik di tengah derasnya arus informasi digital. 

Saya mengapresiasi atas langkah KPI menjalin silaturahmi dengan DPR. Menurutnya, hal ini menunjukkan KPI bukan hanya regulator yang menjalankan fungsi pengawasan, tetapi lembaga yang terbuka terhadap dialog, kolaborasi, dan perbaikan berkelanjutan.

Dunia penyiaran memiliki peran yang sangat strategis dalam membentuk karakter, pola pikir, dan masa depan bangsa.

Tribuners adalah platform jurnalisme warga. Untuk berkontribusi, anda bisa mengirimkan karya dalam bentuk berita, opini, esai, maupun kolom ke email redaksi@tribunnews.com

Konten menjadi tanggungjawab penulis dan tidak mewakili pandangan redaksi tribunnews.com.

Halaman 1/3

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of

asia sustainability impact consortium

Follow our mission at www.esgpositiveimpactconsortium.asia

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved