Tanggapi Kinerja Kejagung, Pengamat: Langkah Nyata Amankan Aset Negara
Pengamat hukum dan politik Pieter C Zulkifli, menilai Kejagung telah menunjukkan kerja terbaiknya.
Selain itu, Pieter Zulkifli berpandangan penguatan SDM memungkinkan Kejagung untuk terus mengejar setiap bukti baru yang muncul.
Termasuk, mengusut tuntas dugaan keterlibatan para elite dan pejabat dalam kasus-kasus besar.
Di samping dari itu, dia menekankan penting bagi Kejagung untuk menjaga tren positif tersebut.
Baca juga: Pemberantasan Korupsi jadi Tantangan Paling Berat Pemerintahan Prabowo-Gibran
"Seiring keberhasilan Kejagung, tantangan besar yang masih menanti adalah bagaimana mempertahankan integritas ini agar menjadi teladan bagi generasi mendatang," pungkasnya.
| Kemenhaj Libatkan KPK dan Kejagung Kawal Penyelenggaraan Ibadah Haji 2026 |
|
|---|
| Sandra Dewi Menggugat, Kejaksaan Tetap Tancap Gas Lelang Aset Harvey Moeis |
|
|---|
| Penyidik Ungkap Aset Mewah Sandra Dewi yang Disita, Diperoleh Setelah Menikah dengan Harvey Moeis |
|
|---|
| Kejagung Tegaskan Penggeledahan di Bea Cukai Soal Dugaan Korupsi POME Bukan Hasil Laporan Purbaya |
|
|---|
| BREAKING NEWS Kejaksaan Agung Geledah Kantor Bea Cukai, Sejumlah Dokumen Disita |
|
|---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.