TOPIK
Program Makan Bergizi Gratis
-
Kemenkes: Makanan Aman Jadi Syarat Utama Program MBG
Kemenkes meminta Dinas Kesehatan provinsi maupun kabupaten/kota berperan aktif dalam menjamin keamanan pangan
-
Rockefeller Foundation Soroti Keamanan Pangan SPPG MBG
Rockefeller Foundation juga menyoroti integrasi sistem ketahanan pangan melalui teknologi hidroponik, mekanisme rekrutmen pegawai
-
Ratusan Pelajar di SDN Tambora 01 dan 03 Jakarta Terima Program Gotong Royong MBG
Wakil Menteri Haji dan Umrah, Dahnil Anzar Simanjuntak menyerahkan MBG untuk siswa SDN Tambora 01 dan 03 dengan jumlah 279 siswa.
-
5 Fakta Ratusan Siswa Keracunan MBG di Karanganyar, Rasa Nasi Goreng Disebut Seperti Sabun
Ratusan siswa di Kecamatan Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, diduga keracunan menu program MBG pada Kamis (9/10/2025).
-
Ini Kriteria Korban Keracunan MBG yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan
BPJS Kesehatan mengungkapkan, kriteria korban keracunan Makan Bergizi Gratis (MBG) yang biaya perawatannya tidak ditanggung.
-
4 Fakta Keracunan MBG di Martapura: Dialami 3 Sekolah, Kepsek Jadi Korban
Berikut fakta-fakta kasus keracunan MBG di 3 sekolah di Martapura, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan (Kalsel) pada 9 Oktober 2025.
-
Hanya 3 Dapur MBG di Kota Bogor yang Bersertifikat, Ini Kata Wali Kota Dedie Rachim
Dari 10.104 Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) atau dapur MBG, sebanyak 1,2 persen (119) yang mengalami kejadian keracunan pangan.
-
Hingga 5 Oktober, Terjadi Hampir 12 Ribu Kasus Keracunan MBG di Seluruh RI
Kemenkes RI melaporkan sudah ada hampir 12 ribu kasus keracunan program Makan Bergizi Gratis (MBG) per 5 Oktober 2025.
-
66 Siswa di Karanganyar Diduga Keracunan MBG, Guru Temukan Nasi Lembek, Siswa: Rasanya Kayak Sabun
Dari puluhan siswa yang diduga keracunan, lima siswa SMPN 1 Tawangmangu dirujuk ke RSUD Kartini Karanganyar untuk penanganan.
-
Deretan PGRI Daerah yang Tolak Wacana Guru Cicipi MBG meski Ada Insentif Rp100 Ribu per Hari Kerja
Meski ada insentif Rp100 ribu per hari kerja, tugas guru mencicipi menu MBG menuai kontroversi; PGRI di sejumlah daerah terang-terangan menolak.
-
Tumpukan Sampah Diletakkan Dekat Alat Masak MBG, Kepala SPPG Blora Akui Kondisi Dapur Memang Kotor
Tumpukan sampah terlihat berdekatan dengan alat dapur MBG di Kabupaten Blora, pihak SPPG sebut memang kondisinya tak higienis, Kamis (9/10/2025).
-
Daftar Sekolah yang Siswanya Diduga Alami Keracunan MBG di Karanganyar
Puluhan siswa di Kecamatan Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, diduga keracunan menu program Makan Bergizi Gratis (MBG).
-
Imbas Aksi Staf SPPG, Jatah MBG 8 Sekolah di Lebak Dihentikan, Ada Apa?
BGN ungkap penyebab dihentikannya pemberian Makan Bergizi Gratis (MBG) untuk 8 sekolah di Kabupaten Lebak, Banten sejak 6 Oktober 2025.
-
Kritikan Pandji Pragiwaksono Pada Komposisi Pejabat BGN: Minim Ahli Gizi
Komedian dan aktivis sosial Pandji Pragiwaksono menyoroti dominasi figur militer dan non-ahli gizi di tubuh Badan Gizi Nasional (BGN).
-
Pembangunan Dapur MBG di Banjarsari Kota Solo Diprotes Warga, Ini Penjelasan Camat
SPPG tersebut rencananya akan melayani 3.000 hingga 4.000 penerima manfaat di kawasan Kelurahan Sumber kedepannya.
-
Komnas HAM Akan Turun Lapangan Pantau Pelaksanaan Program MBG
Anis juga menanggapi pernyataan Menteri HAM Natalius Pigai yang menyebut kasus keracunan MBG bukanlah pelanggaran HAM.
-
Pandji Pragiwaksono Komentari Program MBG Perlu Dihentikan Sementara
Pihak Badan Gizi Nasional (BGN) mengklaim bahwa hal itu bukan kasus keracunan, melainkan masalah kualitas menu yang tidak segar
-
Soal Menu MBG yang Viral di Depok, SPPG Sebut Sudah Sesuai Anjuran BGN, Orang Tua: Menu Diet Ibu-ibu
Inilah jawaban dari SPPG Depok terkait menu MBG pangsit goreng dan kentang rebus. Sebut sudah sesuai anjuran BGN. Orang tua sebut seperti menu diet
-
Program MBG Diharapkan Jadi Motor Penggerak Kesejahteraan Rakyat
Efek produksi, di mana petani dan nelayan memperoleh kepastian pasar. Kedua, efek distribusi, karena koperasi dan pelaku logistik lokal ikut bergerak.
-
3 Pengakuan Kepala SPPG soal Menu MBG di Depok Viral Berisi Irisan Kentang: Tampilan Kurang Berkenan
Berikut tiga pengakuan SPPG menanggapi kritikan warganet terkait menu MBG di Depok berisi irisan kentang, yang viral di media sosial.
-
SPPG Sebut Menu MBG Berupa Kentang dan Pangsit di Depok Penuhi Standar Gizi, Ini Kata Kepala BGN
Menu yang dipersoalkan berupa pangsit goreng, kentang rebus, wortel rebus, pisang, dan saus tomat.
-
Menu MBG di Depok Viral karena Berisi Irisan Kentang, Ini Respons BGN, Kepsek, dan Ahli Gizi
Menu MBG di SDN Mampang 1, Kota Depok, Jawa Barat, viral karena berisi irisan kentang rebus dan dianggap kurang bergizi.
-
Sosok Bupati Kholilurrahman, Singgung Kelayakan usai Cicipi MBG di Pamekasan
Berikut profil dan rekam jejak Bupati Pamekasan Kholilurrahman yang ungkap kelayakan MBG di salah satu sekolah pada Senin (6/10/2025).
-
27 Pelajar di Padang Panjang Diduga Keracunan MBG, Sesak Napas Usai Santap Ayam Krispi dan Sayur Kol
27 pelajar dilarikan ke RSUD Padang Panjang Sumatera Barat didiga keracunan usai santap MBG menu ayam krispi, tahu, dan sayur kol.
-
Aktivis Kampus UIN Makassar Soroti Dimensi Pemberdayaan Ekonomi Program MBG
Penggunaan bahan pangan dari hasil pertanian, peternakan, dan perikanan masyarakat sekitar akan menciptakan efek ganda terhadap ekonomi daerah.
-
SPPG di Karanganyar Jateng Ditutup Imbas Dugaan 168 Siswa Keracunan MBG
Penghentian tersebut imbas 168 siswa di wilayah tersebut diduga mengalami keracunan usai santap makan bergizi gratis (MBG).
-
Viral Menu MBG di Depok Isi Irisan Kentang dan Pangsit Kosong, Begini Kata BGN
Belum selesai kasus keracunan massal, kini menu MBG viral lagi. Kentang dan pangsit jadi sorotan, BGN turun tangan.
-
FSGI: Korban Keracunan Makan Bergizi Gratis Berhak Dapat Ganti Rugi dari Pemerintah
Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI) meminta pemerintah agar memberikan ganti rugi kepada korban keracunan MBG.
-
Celios: Ketika Program MBG Tidak Tepat Sasaran, Sektor Pendidikan Menjadi Korban
Direktur Kebijakan Publik Celios, Media Wahyudi Askar mengatakan program MBG ini menimbulkan mengorbankan pos anggaran pendidikan.
-
Kepala BGN Ungkap Prabowo Perintahkan Konsolidasi Nasional SPPG untuk Atasi Keracunan MBG
Presiden Prabowo Subianto telah memberikan instruksi langsung agar dilakukan konsolidasi nasional seluruh SPPG di Indonesia.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved